Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Biografi Wahidin Sudirohusodo: Peran dalam Pergerakan Nasional dan Budi Utomo

Kompas.com - 27/02/2022, 14:27 WIB
William Ciputra

Editor

KOMPAS.com - Dokter Wahidin Sudirohusodo merupakan salah satu pahlawan nasional yang menginspirasi pergerakan nasional di Indonesia.

Wahidin tidak hanya berjuang melalui dunia kedokteran saja, namun dia juga fokus pada pendidikan rakyat.

Dalam pemikiran Wahidin, penjajahan di Indonesia bisa diakhiri jika rakyatnya terdidik sehingga kebodohan bisa dihilangkan.

Baca juga: Biografi Hamengku Buwono IX, Pahlawan Nasional Asal Yogyakarta, PNS Pertama di Indonesia

Wahidin Sudirohusodo juga merupakan sosok yang menginspirasi para mahasiswa dokter di STOVIA untuk membentuk Budi Utomo pada 1908.

Profil Wahidin Sudirohusodo

Wahidin Sudirohusodo lahir pada tanggal 7 Januari 1852 di Mlati, Sleman, Yogyakarta.

Wahidin termasuk anak yang beruntung karena bisa mengenyam pendidikan secara layak di masa itu.

Wahidin Sudirohusodo memulai pendidikan di De Scholen der Tweede yang diperuntukkan bagi kalangan rendah.

Tiga tahun bersekolah di sana, Wahidin mendapat pengakuan oleh para guru terkait kecerdasannya.

Guru Wahidin lantas menyarankannya agar melanjutkan ke Sekolah Rendah Eropa atau ELS di Yogyakarta.

Murid di ELS kebanyakan keturunan bangsawan dan Eropa. Wahidin sempat diremehkan saat mulai sekolah di sana.

Namun Wahidin yang cerdas dapat membuktikan bahwa pandangan teman-temannya itu salah.

Wahidin bahkan berhasil lulus dengan predikat lulusan terbaik atau uitmuntend.

Setelah dari ELS, Wahidin Sudirohusodo mendapat kesempatan untuk mengenyam pendidikan dokter di Sekolah Dokter Jawa (STOVIA) di Batavia pada 1869.

Wahidin dapat lulus dari STOVIA dalam waktu 22 bulan. Pada 1872 Wahidin diangkat sebagai Asisten Pengajar di STOVIA.

Pelopor Pergerakan Nasional

Wahidin SudirohusodoWikipedia Wahidin Sudirohusodo
Wahidin Sudirohusodo merupakan sosok yang dekat dan dapat merasakan penderitaan rakyat.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengunjung Pantai Watulawang Gunungkidul Tewas Terseret Ombak

Pengunjung Pantai Watulawang Gunungkidul Tewas Terseret Ombak

Yogyakarta
Viral, Cahaya Hijau di Langit Yogyakarta

Viral, Cahaya Hijau di Langit Yogyakarta

Yogyakarta
Tuai Kecaman, Pendaki yang Nyalakan 'Flare' di Puncak Gunung Andong Diburu Polisi

Tuai Kecaman, Pendaki yang Nyalakan "Flare" di Puncak Gunung Andong Diburu Polisi

Yogyakarta
Penuhi Nazar karena Prabowo Menang Pemilu, Tiga Warga Gunungkidul Jalan Kaki ke Jakarta

Penuhi Nazar karena Prabowo Menang Pemilu, Tiga Warga Gunungkidul Jalan Kaki ke Jakarta

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjamg Hari

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjamg Hari

Yogyakarta
Museum Mini Sisa Hartaku di Yogyakarta: Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Museum Mini Sisa Hartaku di Yogyakarta: Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Yogyakarta
Enggan Komentar soal Pilkada, Pj Walkot Yogyakarta: Saya Sendiko Dawuh

Enggan Komentar soal Pilkada, Pj Walkot Yogyakarta: Saya Sendiko Dawuh

Yogyakarta
Bus Rombongan Halalbihalal Ditabrak Truk di Kulon Progo, Penumpang: Padahal Sejam Lagi Sampai

Bus Rombongan Halalbihalal Ditabrak Truk di Kulon Progo, Penumpang: Padahal Sejam Lagi Sampai

Yogyakarta
Mobil Rumput Adu Banteng dengan 2 Motor, 1 Orang Tewas

Mobil Rumput Adu Banteng dengan 2 Motor, 1 Orang Tewas

Yogyakarta
Pemerintah DIY Pastikan Ganti Penjabat Bupati Kulon Progo dan Wali Kota Yogyakarta

Pemerintah DIY Pastikan Ganti Penjabat Bupati Kulon Progo dan Wali Kota Yogyakarta

Yogyakarta
Truk Tabrak Bus Rombongan Halalbihalal, 2 Tewas, 10 Luka-luka

Truk Tabrak Bus Rombongan Halalbihalal, 2 Tewas, 10 Luka-luka

Yogyakarta
Anak Amien Rais Ikut Penjaringan Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui DPC PKB Kota Yogyakarta

Anak Amien Rais Ikut Penjaringan Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui DPC PKB Kota Yogyakarta

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com