Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemkab Sleman Buka Layanan Gratis Potong Rumput Lokasi Shalat Idul Fitri

Kompas.com - 13/04/2023, 15:20 WIB
Wijaya Kusuma,
Khairina

Tim Redaksi

YOGYAKARTA,KOMPAS.com - Pemerintah Kabupaten Sleman melalui Dinas Lingkungan Hidup membuka layanan penyiraman maupun pemotongan rumput yang akan digunakan untuk shalat Idul Fitri. Layanan untuk masyarakat ini tidak dipungut biaya atau gratis.

"Kita juga melayani terkait pembersihan dan pemotongan rumput lapangan yang akan digunakan untuk shalat Idul Fitri," ujar Wakil Bupati Sleman Danang Maharsa, Kamis (13/4/2023).

Baca juga: Lebaran di Solo, Gibran Pilih Shalat Id di Balai Kota Dibanding Masjid Raya Sheikh Zayed

Tak hanya pemotongan rumput, layanan ini juga termasuk penyiraman lapangan yang akan digunakan masyarakat untuk shalat Idul Fitri.

Layanan ini akan dilakukan oleh Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Sleman.

"Monggo (silakan) nanti bisa menghubungi DLH untuk penyiraman dan pemotongan rumputnya," ucapnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Sleman Epiphana Kristiyani menambahkan layanan pemotongan rumput dan penyiraman lapangan yang akan digunakan untuk shalat Idul Fitri sifatnya gratis.

"Iya gratis, cuma tolong sampaikan kepada kami tiga atau dua hari sebelum shalat Ied. Sehingga saya bisa mengatur petugasnya," ungkapnya.

Baca juga: Wujud Toleransi Antar-umat Beragama di Purworejo, Pemuda Katolik Bersihkan Tempat Shalat Id dan Bangun Pos Mudik

Menurut Epiphana Kristiyani masyarakat yang meminta bantuan penyiraman dan pemotongan rumput tidak harus datang ke kantor Dinas DLH Sleman.

Masyarakat bisa menghubungi nomor Kepala Dinas DLH Sleman melalui nomor 081226972375. Saat ini sudah ada masyatakat yang mengajukan permohonan layanan tersebut.

Epiphana Kristiyani tidak menyebutkan kuota per hari untuk layanan ini. Namun demikian, sebisa mungkin DLH Sleman akan memenuhi permintaan dari masyarakat.

"Sampaikan saja kepada kami, kami akan berusaha memenuhi," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Kala Raja Yogyakarta Sri Sultan HB X Duduk Lesehan Bareng Suporter Dukung Timnas U23

Kala Raja Yogyakarta Sri Sultan HB X Duduk Lesehan Bareng Suporter Dukung Timnas U23

Yogyakarta
PDI-P Buka Penjaringan Bacawalkot Yogyakarta, Ini Kriterianya...

PDI-P Buka Penjaringan Bacawalkot Yogyakarta, Ini Kriterianya...

Yogyakarta
Jenazah Tanpa Identitas Bertato Kepala Naga Terdampar di Pantai Imorenggo

Jenazah Tanpa Identitas Bertato Kepala Naga Terdampar di Pantai Imorenggo

Yogyakarta
Ikut Penjaringan di Golkar, Pj Wali Kota Yogyakarta Segera Dipanggil Pemprov DIY

Ikut Penjaringan di Golkar, Pj Wali Kota Yogyakarta Segera Dipanggil Pemprov DIY

Yogyakarta
Museum Benteng Vredeburg Bakal Miliki 'Coworking Space' dan 'Coffee Shop'

Museum Benteng Vredeburg Bakal Miliki "Coworking Space" dan "Coffee Shop"

Yogyakarta
Pj Wali Kota Yogyakarta Dilaporkan ke Gubernur DIY dan Mendagri, Ini Penyebabnya

Pj Wali Kota Yogyakarta Dilaporkan ke Gubernur DIY dan Mendagri, Ini Penyebabnya

Yogyakarta
Jelang Laga Indonesia Vs Uzbekistan, Persewaan Proyektor di Gunungkidul Kebanjiran Order

Jelang Laga Indonesia Vs Uzbekistan, Persewaan Proyektor di Gunungkidul Kebanjiran Order

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Jatuh ke Jurang Saat Cari Lobster di Gunungkidul, Pria Asal Lampung Tewas

Jatuh ke Jurang Saat Cari Lobster di Gunungkidul, Pria Asal Lampung Tewas

Yogyakarta
Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Yogyakarta
Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com