Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua ABG Dikeroyok Sekelompok Orang di Bantul, Motor Sempat Oleng dan Jatuh ke Parit

Kompas.com - 06/09/2023, 07:48 WIB
Markus Yuwono,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Polisi memburu sekelompok orang tidak dikenal menganiaya dua orang ABG di Jalan Imogiri Barat, Kapanewon Jetis, Bantul, DI Yogyakarta, Minggu (3/9/2023) sekitar pukul 01.20 WIB.

Kasi Humas Polres Bantul Iptu I Nengah Jeffry Prana Widnyana menyampaikan, peristiwa ini bermula saat pria MH (17) dan perempuan SO (17), keduanya warga Mantrijeron, Kota Yogyakarta, melintas di Jalan Imogiri Barat dari arah Selatan ke utara.

Baca juga: Remaja di Mamuju Mengaku Dikeroyok Anak Anggota DPRD Sulbar dan Rekannya, Polisi Masih Dalami

Sampai d Padukuhan Ponggok I, Kalurahan Trimulyo, Jetis, keduanya mendapati sekelompok orang hendak mencegat.

MH yang panik, tancap gas dan menyerempet salah satu dari kelompok tersebut.

"Sepeda motor hilang keseimbangan/oleng akhirnya terjatuh di dekat parit," kata Jeffry saat dihubungi melalui telepon Selasa (5/9/2023).

Dikatakannya, tiba-tiba ada sekelompok orang yang datang menghampiri dan langsung memukuli SO. Melihat korban dipukuli selanjutnya MH berusaha menolong dengan cara mendekap tubuh korban namun malah ikut dipukuli oleh sekelompok orang tersebut.

"Akibat kejadian tersebut korban mengalami luka memar-memar pada bagian wajah, bibir bengkak mengeluarkan darah, dan dirawat di Rumah Sakit," kata dia.

Jeffry mengatakan, orangtua korban yang mendengar peristiwa itu melaporkan ke Polsek Jetis pada Senin (4/9/2023) malam.

"Jadi laporan awal itu laka lantas, untuk penganiayaan masih dalam penyidikan, dan ditangani Reskrim Polsek Jetis," kata dia.

Baca juga: Kronologi Juru Parkir Masjid Al Jabbar Dikeroyok 5 Orang

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kala Raja Yogyakarta Sri Sultan HB X Duduk Lesehan Bareng Suporter Dukung Timnas U23

Kala Raja Yogyakarta Sri Sultan HB X Duduk Lesehan Bareng Suporter Dukung Timnas U23

Yogyakarta
PDI-P Buka Penjaringan Bacawalkot Yogyakarta, Ini Kriterianya...

PDI-P Buka Penjaringan Bacawalkot Yogyakarta, Ini Kriterianya...

Yogyakarta
Jenazah Tanpa Identitas Bertato Kepala Naga Terdampar di Pantai Imorenggo

Jenazah Tanpa Identitas Bertato Kepala Naga Terdampar di Pantai Imorenggo

Yogyakarta
Ikut Penjaringan di Golkar, Pj Wali Kota Yogyakarta Segera Dipanggil Pemprov DIY

Ikut Penjaringan di Golkar, Pj Wali Kota Yogyakarta Segera Dipanggil Pemprov DIY

Yogyakarta
Museum Benteng Vredeburg Bakal Miliki 'Coworking Space' dan 'Coffee Shop'

Museum Benteng Vredeburg Bakal Miliki "Coworking Space" dan "Coffee Shop"

Yogyakarta
Pj Wali Kota Yogyakarta Dilaporkan ke Gubernur DIY dan Mendagri, Ini Penyebabnya

Pj Wali Kota Yogyakarta Dilaporkan ke Gubernur DIY dan Mendagri, Ini Penyebabnya

Yogyakarta
Jelang Laga Indonesia Vs Uzbekistan, Persewaan Proyektor di Gunungkidul Kebanjiran Order

Jelang Laga Indonesia Vs Uzbekistan, Persewaan Proyektor di Gunungkidul Kebanjiran Order

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Jatuh ke Jurang Saat Cari Lobster di Gunungkidul, Pria Asal Lampung Tewas

Jatuh ke Jurang Saat Cari Lobster di Gunungkidul, Pria Asal Lampung Tewas

Yogyakarta
Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Yogyakarta
Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com