Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tahura Bunder di Yogyakara: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Kompas.com - 18/09/2023, 23:06 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Taman Hutan Raya atau Tahura Bunder terletak di Gading III, Playen, Gunung Kidul, Yogyakarta.

Tahura Bunder merupakan objek wisata yang mempunyai suasana tenang dengan berbagai wahana permainan.

Pengunjung dapat mengajak keluarga untuk menghabiskan liburan di temat ini.

Tahura Bunder

Daya Tarik Tahura Bunder

Tahura Bunder memiliki luas sekitar 634 hektar yang berada di kawasan konservasi Hutan Bunder, Pathuk, Gunung Kidul.

Area tersebut juga terdapat berbagai jenis flora dan fauna yang juga menjadi tempat konservasi para peneliti dari Yogyakarta maupun luar Yogykarta.

Baca juga: Ide Liburan! Menikmati Keindahan Sungai Oya saat Musim Kemarau

Tahura Bunder juga merupakan tempat penangkaran Rusa Jawa (Cervus timorensis) dengan luas sekitar 6,2 hektar.

Ada juga Sendang Mole sebagai tempat penyulingan minyak kayu putih sejak tahun 1980-an.

Kali Oya yang mengalir di tengah hujan menambah kesejukan hutan raya tersebut.

Tahura Bunder menjadi tempat wisata yang nyaman dan tenang berpadu dengan udara khas pegunungan. Tempat wisata ini dapat ditujukan untuk orang tua maupun anak-anak.

Pengunjung dapat menyusuri sudut-sudut Tahura Bunder sambil melihat flora dan fauna yang ada di sana.

Tahura Bunder juga dapat menjadi spot foto yang instagramable, dengan pepohonan tinggi yang menjulang.

Kawasan tersebut juga menyediakan bangku dan joglo di tengah hutan yang dapat digunakan untuk duduk-duduk menikmat kesejukan alam.

Bagi pengunjung yang ingin merasakan sensasi yang berbeda dapat kemah di area yang telah dipersiapkan.

Pengelola juga menyediakan peralatan kemah yang dapat disewa oleh pengunjung.

Tersedia juga berbagai wahana permainan untuk melengkapi liburan di Anda.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Melihat Ratusan Mobil Kuno di Magelang, dari VW sampai Buick Riviera

Melihat Ratusan Mobil Kuno di Magelang, dari VW sampai Buick Riviera

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Libur Panjang, Jip Wisata Lava Tour Merapi Diserbu Wisatawan

Libur Panjang, Jip Wisata Lava Tour Merapi Diserbu Wisatawan

Yogyakarta
BPBD Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Bangun Rumah Tahan Gempa

BPBD Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Bangun Rumah Tahan Gempa

Yogyakarta
Sopir Ngantuk Berat, Mobil Muatan Beras Terjun ke Sungai Kulon Progo

Sopir Ngantuk Berat, Mobil Muatan Beras Terjun ke Sungai Kulon Progo

Yogyakarta
Perahu Dihantam Ombak, Nelayan di Gunungkidul Terombang-ambing di Lautan

Perahu Dihantam Ombak, Nelayan di Gunungkidul Terombang-ambing di Lautan

Yogyakarta
Libur Panjang, Persewaan iPhone di Gunungkidul Laris Diburu Anak Muda

Libur Panjang, Persewaan iPhone di Gunungkidul Laris Diburu Anak Muda

Yogyakarta
Sampah Diduga dari Luar Gunungkidul Dibuang Sembarangan di Tengah Hutan

Sampah Diduga dari Luar Gunungkidul Dibuang Sembarangan di Tengah Hutan

Yogyakarta
Wakil Bupati dan Eks Sekda Sleman Berebut Tiket Pilkada dari PDI-P

Wakil Bupati dan Eks Sekda Sleman Berebut Tiket Pilkada dari PDI-P

Yogyakarta
5 Nama Daftar Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui PDI-P, Siapa Saja?

5 Nama Daftar Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui PDI-P, Siapa Saja?

Yogyakarta
Pelaku Penembak Anak SD di Sleman dengan Senapan Angin Ditangkap, Alasannya Emosi

Pelaku Penembak Anak SD di Sleman dengan Senapan Angin Ditangkap, Alasannya Emosi

Yogyakarta
Lagi, Lahan Bekas Tambang di Gunungkidul Jadi Lokasi Pembuangan Sampah Ilegal

Lagi, Lahan Bekas Tambang di Gunungkidul Jadi Lokasi Pembuangan Sampah Ilegal

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com