Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Mbah Toyo Tidur dengan Istrinya yang Sudah Meninggal, 2 Hari Tak Bisa Bergerak karena Stroke

Kompas.com - 22/02/2023, 16:04 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

KOMPAS.com - Pria lansia bernama Mbah Toyo ditemukan dalam keadaan tengkurap di dekat jasad istrinya di Kalurahan Kedungsari, Kapanewon Pengasih, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Mbah Toyo ditemukan dalam keadaan lemas di dekat jasad istrinya Ngatilah (65) yang diduga meninggal akibat saki yang dideritanya.

Ngatilah terbujur kaku di tempat tidur kamar, sementara Mbah Toyo yang menderita sakit stroke tergeletak lemah di bawah tempat tidur.

Beruntung Mbah Toyo masih bisa diselamatkan oleh warga yang menemukan.

“Kami menemukan Mbah Toyo di lantai, tengkurap dan kemungkinan jatuh. Kami sudah memindahkannya ke kamar lain,” kata Ketua RT 024, Pedukuhan Cumetuk, Suparno, pada Selasa (21/2/2023).

Pasangan lansia ini hanya tinggal berdua di rumah mereka, di dusun atau perkampungan yang hening jauh dari perkotaan.

Baca juga: Bea Cukai Batam Gagalkan Penyelundupan Harley Davidson, Dikirim dalam Kondisi Bongkaran

Mbah Toyo diketahui seorang pensiunan pegawai negeri yang menderita stroke sejak 20 tahunan lalu.

Dia hanya dirawat sang istri, yang juga ternyata punya riwayat hipertensi dan sakit jantung.

Ngatilah beberapa kali sempat dibantu warga untuk berobat ke rumah sakit.

Sementara anak-anak mereka sudah hiudp mandiri, dan akan datang setiap akhir pekan.

Ngatilah ditemukan meninggal dunia. Ia sudah terbujur kaku di tempat tidur dengan tubuh sudah bengkak. Karena kondisi jasad begitu, diperkirakan ia sudah meninggal dunia lebih dari satu hari.

Kecurigaan tukang sayur keliling

Jenazah Ngatilah pertama kali ditemukan pedagang sayur keliling yang dua kali mampir memanggil penghuni rumah, namun tidak ada jawaban.

“Biasanya kalau dipanggil pasti keluar. Dua hari ini tidak ada suara, tidak keluar (rumah),” kata Suparno.

Tukang sayur itu mendatangi istri dari Suparno yang dianggap sering mampir ke rumah Ngatilah. Ia menyampaikan kondisi rumah Ngatilah mencurigakan.

Baca juga: Jokowi: Indonesia Terbuka, tetapi Jangan Paksa Ekspor Bahan Mentah

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Yogyakarta
Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Yogyakarta
Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Yogyakarta
Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Yogyakarta
Tak Mau 'Snack Lelayu' Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Tak Mau "Snack Lelayu" Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Yogyakarta
Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Yogyakarta
Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Yogyakarta
Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com