Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 10/12/2022, 08:14 WIB
Muchamad Dafi Yusuf,
Reni Susanti

Tim Redaksi

SEMARANG, KOMPAS.com - Rumah calon istri Kaesang Pangarep, Erina Sofia Gudono, yang terletak di Padukuhan Purwosari RT 003 RW 059, Sinduadi, Kapanewon Mlati, Kabupaten Sleman, terlihat sepi.

Aktivitas keluarga untuk persiapan berangkat ke Pendopo Agung Royal Ambarrukmo juga tak tampak. Hanya ada satu dua orang yang melakukan bersih-bersih.

Meski terlihat sudah sepi, rumah Erina masih dijaga ketat oleh pasukan TNI yang berjaga di dalam dan luar rumah Erina.

Baca juga: Jadwal Akad Nikah Kaesang dan Erina Hari Ini di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo Yogyakarta

Berdasarkan informasi anggota keluarga, Erina beserta keluarga besar akan berangkat untuk prosesi pernikahan dari Pendopo Agung Royal Ambarrukmo.

Saudara Erina, Imam Syafi'i, mengatakan, Erina sudah datang ke Pendopo Agung Royal Ambarrukmo sejak Jumat malam.

"Nanti langsung berangkat dari sana," jelasnya saat ditemui di rumah Erina, Sabtu (10/12/2022).

Dia menjelaskan, sampai saat ini suasana rumah Erina sudah sepi. Hanya ada beberapa orang yang sedang bersih-bersih.

"Ini sudah sepi," ujarnya.

Baca juga: Ditanya Soal Bulan Madu, Erina: Ngikut Mas Kaesang

Seperti diketahui, rangkaian acara pernikahan Kaesang Pangarep dengan Erina Gudono dimulai pada 8 Desember 2022

Kedua calon pengantin, yakni Kaesang Pangarep dan Erina Gudono, akan menjalani prosesi siraman di tempat berbeda. Kemudian, digelar upacara midodareni.

Adapun tanggal 10 Desember 2022 akan dilangsungkan prosesi akad nikah di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca di Yogyakarta Hari Ini, 29 November 2023: Siang dan Sore Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca di Yogyakarta Hari Ini, 29 November 2023: Siang dan Sore Hujan Ringan

Yogyakarta
Waspadai Kampanye Terselubung, Bawaslu DIY Sebut Biasanya Berdalih Undangan Warga

Waspadai Kampanye Terselubung, Bawaslu DIY Sebut Biasanya Berdalih Undangan Warga

Yogyakarta
KPU Kota Yogyakarta Segera Jemput Bola Daftar Mahasiswa Asal Luar Daerah

KPU Kota Yogyakarta Segera Jemput Bola Daftar Mahasiswa Asal Luar Daerah

Yogyakarta
Jeda Keberangkatan KRL Solo-Jogja 1 Jam, Komisaris PT KAI: Sedang Kita Usahakan

Jeda Keberangkatan KRL Solo-Jogja 1 Jam, Komisaris PT KAI: Sedang Kita Usahakan

Yogyakarta
Pohon Tumbang Timpa Truk Kontainer di Bantul, Sebabkan Kemacetan 30 menit

Pohon Tumbang Timpa Truk Kontainer di Bantul, Sebabkan Kemacetan 30 menit

Yogyakarta
MPBI DIY Tuntut UMK Rp 3,5 Juta-Rp 4 Juta, Sekda: Kita Sudah Rasionalisasi Inflasi

MPBI DIY Tuntut UMK Rp 3,5 Juta-Rp 4 Juta, Sekda: Kita Sudah Rasionalisasi Inflasi

Yogyakarta
Masa Kampanye, Bupati Sleman: Saya Harap Para ASN Hati-hati Menggunakan 'Jempolnya' di Medsos

Masa Kampanye, Bupati Sleman: Saya Harap Para ASN Hati-hati Menggunakan "Jempolnya" di Medsos

Yogyakarta
Rusak sejak 2017, Bendungan Bawah Tanah Satu-satunya di Dunia Akan Diperbaiki

Rusak sejak 2017, Bendungan Bawah Tanah Satu-satunya di Dunia Akan Diperbaiki

Yogyakarta
Ajak Warga Tidak Golput Saat Pemilu 2024, MUI Jateng Bakal Gelar 'Khotbah Jumat' Serentak

Ajak Warga Tidak Golput Saat Pemilu 2024, MUI Jateng Bakal Gelar "Khotbah Jumat" Serentak

Yogyakarta
Dua Tahun Kabur, Penipu Lowongan Kerja di Bandara YIA Tertangkap, Korban Rugi Rp 24,5 Juta

Dua Tahun Kabur, Penipu Lowongan Kerja di Bandara YIA Tertangkap, Korban Rugi Rp 24,5 Juta

Yogyakarta
Periksa Alat Bukti Elektronik Tanah Kas Desa, Kejati DIY Libatkan Ahli IT dari Kejagung

Periksa Alat Bukti Elektronik Tanah Kas Desa, Kejati DIY Libatkan Ahli IT dari Kejagung

Yogyakarta
Kronologi Siswa SMP di Karanganyar Tewas Saat Latihan Silat di Sekolah

Kronologi Siswa SMP di Karanganyar Tewas Saat Latihan Silat di Sekolah

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca di Yogyakarta Hari Ini, 28 November 2023: Pagi hingga Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca di Yogyakarta Hari Ini, 28 November 2023: Pagi hingga Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Sultan Minta Peserta Pemilu Jelaskan Visi Misinya agar Masa Kampanye Tak Hanya 'Pepesan Kosong'

Sultan Minta Peserta Pemilu Jelaskan Visi Misinya agar Masa Kampanye Tak Hanya "Pepesan Kosong"

Yogyakarta
Gunung Merapi Erupsi, 2 Kali Keluarkan Awan Panas Tadi Sore

Gunung Merapi Erupsi, 2 Kali Keluarkan Awan Panas Tadi Sore

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com