Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka Fungsional Saat Libur Natal dan Tahun Baru Sepanjang 13 Km

Kompas.com - 24/11/2023, 21:37 WIB
Labib Zamani,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

BOYOLALI, KOMPAS.com - Jalan Tol Solo-Yogyakarta-Kulon Progo akan dibuka fungsional pada libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Pimpinan Proyek PT Jasamarga Jogja Solo, M Ahdal Masruhin mengatakan, pembukaan jalan tol secara fungsional akan dilakukan mulai dari STA 0-13 Karanganom atau sepanjang 13 kilometer.

Baca juga: Lokasi Bidang Tanah untuk Jalan Tol di Kulon Progo Mulai Dipatok

"Target kami dari STA 0 sampai STA 13 Karanganom nanti. Lebaran kemarin cuma 6 kilo (kilometer) tahun ini kita full rigid 13 kilo," terang Ahdal di Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (24/11/2023).

Ahdal menambahkan, jalur masuk kendaraan ke tol fungsional Solo-Jogja jika langsung dari jalan tol Solo-Semarang atau sebaliknya, bisa melalui tol Colomadu.

Kemudian untuk kendaraan dari jalur arteri Semarang-Solo bisa masuk ke fungsional Solo-Jogja melalui exit Banyudono karena exit Ngasem sudah ditutup.

"Target kami tanggal 21 Desember sudah rigid semua untuk akses (fungsional). Exit Ngasem kita tutup karena kemarin untuk darurat saja. Kalau sekarang kita sudah full sesuai jalur kita Banyudono," ungkap Ahdal.

Baca juga: Terdampak Jalan Tol Solo-Jogja, 35 KK di Klaten Terancam Kehilangan Mata Pencarian

Pihaknya menyampaikan, masih merapatkan dengan stakeholder terkait mulai kapan tol fungsional Solo-Jogja dibuka melayani kendaraan pada libur Natal dan Tahun Baru.

Adapun menurut rencana tol fungsional Solo-Jogja dibuka mulai pukul 06.00-18.00 WIB.

"Untuk Nataru masih kita rapatkan dengan Dinas Perhubungan, kepolisian, kami juga bagian operasionalnya itu mungkin awal Desember atau pertengahan Desember. Untuk jamnya hampir kaya kemarin jam 6 pagi sampai jam 6 sore," jelas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Pesan Ketum PP Muhammadiyah Haedar Nashir untuk Jemaah Haji Indonesia

5 Pesan Ketum PP Muhammadiyah Haedar Nashir untuk Jemaah Haji Indonesia

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Melihat Ratusan Mobil Kuno di Magelang, dari VW sampai Buick Riviera

Melihat Ratusan Mobil Kuno di Magelang, dari VW sampai Buick Riviera

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Libur Panjang, Jip Wisata Lava Tour Merapi Diserbu Wisatawan

Libur Panjang, Jip Wisata Lava Tour Merapi Diserbu Wisatawan

Yogyakarta
BPBD Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Bangun Rumah Tahan Gempa

BPBD Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Bangun Rumah Tahan Gempa

Yogyakarta
Sopir Ngantuk Berat, Mobil Muatan Beras Terjun ke Sungai Kulon Progo

Sopir Ngantuk Berat, Mobil Muatan Beras Terjun ke Sungai Kulon Progo

Yogyakarta
Perahu Dihantam Ombak, Nelayan di Gunungkidul Terombang-ambing di Lautan

Perahu Dihantam Ombak, Nelayan di Gunungkidul Terombang-ambing di Lautan

Yogyakarta
Libur Panjang, Persewaan iPhone di Gunungkidul Laris Diburu Anak Muda

Libur Panjang, Persewaan iPhone di Gunungkidul Laris Diburu Anak Muda

Yogyakarta
Sampah Diduga dari Luar Gunungkidul Dibuang Sembarangan di Tengah Hutan

Sampah Diduga dari Luar Gunungkidul Dibuang Sembarangan di Tengah Hutan

Yogyakarta
Wakil Bupati dan Eks Sekda Sleman Berebut Tiket Pilkada dari PDI-P

Wakil Bupati dan Eks Sekda Sleman Berebut Tiket Pilkada dari PDI-P

Yogyakarta
5 Nama Daftar Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui PDI-P, Siapa Saja?

5 Nama Daftar Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui PDI-P, Siapa Saja?

Yogyakarta
Pelaku Penembak Anak SD di Sleman dengan Senapan Angin Ditangkap, Alasannya Emosi

Pelaku Penembak Anak SD di Sleman dengan Senapan Angin Ditangkap, Alasannya Emosi

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com