Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dari Sate Kere hingga Sate Ratu, Ini 5 Kuliner Sate di Yogyakarta yang Wajib Dicoba

Kompas.com - 07/08/2022, 18:13 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Berlibur ke Yogyakarta tak lengkap jika belum berburu kuliner khas yang bisa meanjakan lidah..

Seperti diketahui, selain sebagai Kota Budaya, yogyakarta juga memiliki berbagai suguhan kuliner yang mengundang selera.

Baca juga: Resep Sate Usus Ayam, Cukup Panggang di Teflon

Di Yogyakarta terdapat beberapa pilihan menarik bagi penggemar kuliner sate dan ingin merasakan cita rasa yang berbeda dari biasanya.

Baca juga: Makanan Enak di Jogja, Ada Gudeg hingga Sate Klathak

Berikut adalah rekomendasi tempat makan di Yogyakarta yang memiliki sajian sate unik dan lezat yang wajib Anda coba.

Baca juga: Kuliner Es Dawet Jembut Kecabut di Purworejo, Resep Diwariskan hingga 4 Generasi

1. Sate Kere Pasar Beringharjo

Sate kere.Tribun Jogja/Hamim Sate kere.

Sate kere adalah sajian sate berbahan dasar gajih atau lemak sapi yang juga dikenal dengan sebutan sate koyor.

Sate kere dulunya adalah panganan rakyat jelata (kere) yang tak mampu membeli daging, namun kini justru populer dan disukai semua kalangan.

Salah satu ciri khas sate kere adalah ketika dibakar maka asap tebal akan mengepul dan menyebarkan aroma yang menggugah selera.

Meskipun berbahan dasar gajih sapi, namun rasanya yang gurih dan cenderung manis tidak membuat lengket di tenggorokan karena sudah dibumbui sebelumnya.

Sajian sate kere ini akan banyak Anda temukan di sekitar pintu masuk Pasar Beringharjo sebelah selatan.

2. Sate Klathak Pak Pong

Ilustrasi sate klatak khas Yogyakarta dengan kuah gule.DOK.SHUTTERSTOCK/Ariyani Tedjo Ilustrasi sate klatak khas Yogyakarta dengan kuah gule.

Sate klathak adalah sajian sate dari daging kambing muda yang ditusuk dengan jeruji motor dan hanya diberi bumbu garam dan merica saja.

Penggunaan jeruji sebagai tusuk sate klathak membuat daging matang sempurna baik bagian luar dan dalamnya.

Untuk menambah rasa, sate klathak biasanya bisa disajikan dengan kuah kaldu yang gurih atau kuah gulai.

Salah satu warung sate klathak yang populer adalah Sate Klathak Pak Pong yang beralamat di Jalan Sultan Agung No.18, Jejeran II, Wonokromo, Kecamatan Pleret, Kabupaten Bantul.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Yogyakarta
Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Yogyakarta
Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Yogyakarta
Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Yogyakarta
Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Yogyakarta
Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Yogyakarta
Tak Mau 'Snack Lelayu' Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Tak Mau "Snack Lelayu" Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com