Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sebanyak 28 Siswa SMA Kolese De Britto Terpapar Covid-19

Kompas.com - 26/07/2022, 16:54 WIB
Wisang Seto Pangaribowo,
Khairina

Tim Redaksi

Ada kecenderungan jumlah orang yang terkonfirmasi positif terus bertambah, termasuk di kalangan siswa SMA Kolese De Britto.

Situasi ini tidak bisa diselesaikan oleh sekolah sendirian. Oleh karena itu, sekolah bekerja sama dengan orang tua merespon situasi tersebut.

Untuk kepentingan ini, telah diaktifkan kembali Whatsapp Group (WAG) "Tim Solidaritas) JB" yang anggotanya perwakilan orang tua dari setiap jenjang, perwakilan guru, serta Direksi.

Tim ini fokus pada pendampingan dan memhanta logistik siswa yang terkonfirmasi positif dan siswa yang rentan (kos, tidak tinggal dengan orang tua).Hal yang sudah dilakukan di antaranya penggalangan dana, pemberian makanan tambahan, buah, obat-obatan, multivitamin, dan catering

Selain itu, telah diaktifkan pula WAG "Optimis Sembuh JB yang anggotanya adalah semua siswa terkonfirmasi positif, perwakilan direksi, perwakilan guru, serta tiga dokter alumni (dr. Tama, dr. Dion, dan dr. Ongky).

WAG ini menjadi sarana untuk berkomunikasi antar anggota dan pemantauan rutin perkembangan kesehatan para siswa.

Secara rutin, pagi dan sore para siswa melaporkan perkembangan kesehatan dan para dokter mengevaluasi berdasarkan laporan para siswa tersebut.

Untuk siswa kos yang sangat membutuhkan bantuan catering, silakan menghubungi wali kelas masing-masing atau menghubungi Ibu Ira dengan nomor 0816-990-128.

Dana pengadaan catering ini bersumber dari dana sumbangan Bapak/Ibu Orang Tua/Wali Siswa, saldo keuangan Tim Solidaritas) tahun ajaran yang lalu.

Bagi Bapak/Ibu Orang Tua/Wali Siswa yang terketak untuk menyumbang dipersilakan. Mekanisme sumbangan akan diatur oleh Tim Solid(aritas)

Informasi terbaru berdasarkan hasil koordinasi antara sekolah dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman pada Senin, 24 Juli 2022 pukul 8.00 sd 11.00 WIB, akan dilakukan

1. Tes swab bagi para siswa yang bergejala dan atau kontak erat. Daftar siswa yang perlu tes swab akan diinformasikan segera setelah data dari Puskesmas Depok 3 diperoleh sekolah.

Para siswa yang pada saat ini isoman karena kontak erat atau bergejala dan terdaftar sebagai peserta swab, harap hadir ke sekolah untuk melaksanakan tes swab Pelaksanaan tes swab pada Selasa, 26 Juli 2022 mulai pukul 08.30 WIB di lapangan tenis indoor

2. Disinfeksi ruang kelas selama tiga hari berturut turut mulai Selasa siang 26 Juli 2002 sampai dengan Kamis, 28 Juli 2022. Oleh karena itu, pada Rabu-Kamis, 27-28 Juli 2022 pembelajaran dilaksanakan secara full daring.

3. Pembelajaran tatap muka kembali dilaksanakan pada Jumat, 29 Juli 2022 dengan ketentuan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Yogyakarta
Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Yogyakarta
Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Yogyakarta
Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Yogyakarta
Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Yogyakarta
Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Yogyakarta
Tak Mau 'Snack Lelayu' Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Tak Mau "Snack Lelayu" Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com