Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER YOGYAKARTA] Anggota Polres Wonogiri Ditembak Polisi Solo | Nasib Suami Pembakar Istri dan Bayi

Kompas.com - 21/04/2022, 05:29 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Diduga terlibat pemerasan, anggota Polres Wonogiri ditembak Tim Reserse Mobile (Resmob) Polresta Kota Solo.

Akibatnya, Bripka PS alami luka di perut setelah diterjang timah panas.

Sementara itu, Agus Suwarno (32), warga Desa Klumpit, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, yang tega membakar istri dan anaknya yang berusia 1,5 bulan, meninggal dunia pukul 12.10 WIB.

Agus meningga saat jalani perawatan di ICU RSUD dr Loekmono Hadi Kudus, Rabu (20/4/2022).

Berikut ini berita populer Yogyakarta secara lengkap:

1. Polisi Solo tembak anggota Polres Wonogiri

Lokasi saat penembakan Anggota Kepolisian Resor (Polres) Wonogiri dikabarkan ditembak anggota Resmob Kepolisian Resor Kota (Polresta) Solo di kawasan Kecamatan Makamhaji, Kabupaten Sukoharjo.KOMPAS.COM/Fristin Intan Sulistyowati Lokasi saat penembakan Anggota Kepolisian Resor (Polres) Wonogiri dikabarkan ditembak anggota Resmob Kepolisian Resor Kota (Polresta) Solo di kawasan Kecamatan Makamhaji, Kabupaten Sukoharjo.

Kabid Humas Polda Jawa Tengah, Kombes Pol Iqbal Alqudusy menjelaskan, kasus penembakan sesama polisi tersebut masih dalam penyelidikan.

"Benar, masih didalami Propam (Polda Jateng). Kabid Propam Polda dan tim masih di lapangan. Inisial Bripka PS sudah dipindahkan ke RSUD dr Moewardi Solo (perawatan)," kata Iqbal.

Bripka PS diduga terlibat kasus pemerasan terhadap seorang warga Pajang, Makamhaji, Kartasura.

Baca berita selengkapnya: Tim Resmob Polresta Solo Tembak Anggota Polres Wonogiri, Diawali Laporan Pemerasan

2. Nasib pembakar istri dan balita

Ilustrasi jenazahKompas.com Ilustrasi jenazah

Agus menderita luka bakar setelah nekat membakar istri dan anaknya yang masih balita.

Direktur RSUD dr Loekmono Hadi, dr Abdul Azis Achyar menjelaskan, pasien meninggal karena syok sepsis akibat luka bakar.

Sementara itu, Kapolsek Gebog AKP Abdul Fatah menjelaskan, polisi akan menghentikan kasus tersebut.

"Penyelidikan kasus kami dihentikan, proses hukumnya gugur. Karena yang bersangkutan meninggal dunia," ucapnya.

Baca berita selengkapnya: Suami Pembakar Istri dan Bayinya Berusia 1,5 Bulan di Kudus Meninggal

3. Sakit hati, pria di Yogya tusuk temannya

Lokasi kejadian penusukan di Kuncen, Wirobrajan, Kota Yogyakarta, Rabu (13/4/2022)KOMPAS.COM/WISANG SETO PANGARIBOWO Lokasi kejadian penusukan di Kuncen, Wirobrajan, Kota Yogyakarta, Rabu (13/4/2022)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mobil Rumput Adu Banteng dengan 2 Motor, 1 Orang Tewas

Mobil Rumput Adu Banteng dengan 2 Motor, 1 Orang Tewas

Yogyakarta
Pemerintah DIY Pastikan Ganti Penjabat Bupati Kulon Progo dan Wali Kota Yogyakarta

Pemerintah DIY Pastikan Ganti Penjabat Bupati Kulon Progo dan Wali Kota Yogyakarta

Yogyakarta
Truk Tabrak Bus Rombongan Halalbihalal, 2 Tewas, 10 Luka-luka

Truk Tabrak Bus Rombongan Halalbihalal, 2 Tewas, 10 Luka-luka

Yogyakarta
Anak Amien Rais Ikut Penjaringan Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui DPC PKB Kota Yogyakarta

Anak Amien Rais Ikut Penjaringan Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta Melalui DPC PKB Kota Yogyakarta

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Polemik UKT di UGM dan Pentingnya Mengawal Kebijakan...

Polemik UKT di UGM dan Pentingnya Mengawal Kebijakan...

Yogyakarta
TPA Regional Piyungan Ditutup, Bantul Klaim Siap Mengelola Sampah

TPA Regional Piyungan Ditutup, Bantul Klaim Siap Mengelola Sampah

Yogyakarta
KPU Bantul Tetapkan 45 Nama Caleg Terpilih, Berikut Daftar Namanya

KPU Bantul Tetapkan 45 Nama Caleg Terpilih, Berikut Daftar Namanya

Yogyakarta
Pemkot Yogyakarta Terapkan Strategi Bermain Dakon untuk Antisipasi Penumpukan Sampah

Pemkot Yogyakarta Terapkan Strategi Bermain Dakon untuk Antisipasi Penumpukan Sampah

Yogyakarta
Mahasiswa yang Meninggal Usai Latihan Bela Diri Alami Luka di Usus, Diduga Akibat Tendangan

Mahasiswa yang Meninggal Usai Latihan Bela Diri Alami Luka di Usus, Diduga Akibat Tendangan

Yogyakarta
Rumah di Klaten Terbakar Saat Pemiliknya Shalat Jumat, Diduga Akibat Korsleting 'Charger' HP

Rumah di Klaten Terbakar Saat Pemiliknya Shalat Jumat, Diduga Akibat Korsleting "Charger" HP

Yogyakarta
Penjelasan BPS soal Nangka Muda Jadi Penyumbang Inflasi di Kota Yogyakarta

Penjelasan BPS soal Nangka Muda Jadi Penyumbang Inflasi di Kota Yogyakarta

Yogyakarta
UGM Telusuri Laporan Penerima KIP Kuliah Bergaya Hidup Mewah

UGM Telusuri Laporan Penerima KIP Kuliah Bergaya Hidup Mewah

Yogyakarta
Ditinggal Nonton Indonesia Vs Irak, Kandang Ternak di Gunung Kidul Hangus Terbakar

Ditinggal Nonton Indonesia Vs Irak, Kandang Ternak di Gunung Kidul Hangus Terbakar

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com