Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Layanan Samsat Keliling Kota Yogyakarta: Jadwal, Lokasi, dan Syarat

Kompas.com - 26/02/2024, 20:20 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Masyarakat pemilik kendaraan bermotor di Kota Yogyakarta dapat memanfaatkan layanan samsat keliling.

Samsat keliling adalah layanan dengan sistem jemput bola untuk mengurus perpanjangan tahunan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK), Pajak Kendaraan Bermotor (PKB), dan Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ).

Baca juga: Pasar Legi Kotagede, Pasar Tradisional Tertua di Kota Yogyakarta

Layanan samsat keliling ini dihadirkan untuk mempermudah masyarakat Kota Yogyakarta dalam mengurus pajak kendaraan.

Bagi Kota Yogyakarta yang membutuhkan layanan samsat keliling, berikut jadwal, lokasi dan syarat yang perlu diperhatikan, seperti dikutip Kompas.com dari Instagram @samsatjogjakarta.

Baca juga: Cegah Parkir Nuthuk, Dishub Kota Yogyakarta Rancang Aplikasi Catat Waktu Parkir

Jadwal dan Lokasi Layanan Samsat Keliling Kota Yogyakarta

Senin

  • Lokasi: Purawisata
  • Jam layanan: 08.30-12.00 WIB
  • Layanan: pajak tahunan dan pajak lima tahunan

Baca juga: Daftar Tarif Parkir Resmi di Sekitar Tempat Wisata di Kota Yogyakarta

Selasa

  • Lokasi: Lapangan Minggiran
  • Jam layanan: 08.30-12.00 WIB
  • Layanan: pajak tahunan dan pajak lima tahunan

Rabu

  • Lokasi: XT Square
  • Jam layanan: 08.30-12.00 WIB
  • Layanan: pajak tahunan dan pajak lima tahunan

Kamis

  • Lokasi: Pura Pakualaman
  • Jam layanan: 08.30-12.00 WIB
  • Layanan: pajak tahunan dan pajak lima tahunan

Jumat

  • Lokasi: LPP
  • Jam layanan: 08.30-11.00 WIB
  • Layanan: pajak tahunan dan pajak lima tahunan

Syarat Layanan Samsat Keliling Kota Yogyakarta

Berikut adalah syarat yang harus dibawa masyarakat Kota Yogyakarta dalam mengurus pajak kendaraan di layanan samsat keliling.

Persyaratan mengurus pajak tahunan kendaraan

  • STNK asli dan fotokopi
  • KTP/SIM/KK pemilik kendaraan asli dan fotokopi

Persyaratan mengurus pajak lima tahunan kendaraan

  • STNK asli dan fotokopi
  • KTP/SIM/KK pemilik kendaraan asli dan fotokopi
  • BPKB asli dan fotokopi
  • Hasil cek fisik kendaraan

Sumber: Instagram @samsatjogjakarta

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mensos Risma Janji Bantu Eks Napiter yang Ingin Buka Usaha, tapi Bentuknya Bukan Uang Tunai

Mensos Risma Janji Bantu Eks Napiter yang Ingin Buka Usaha, tapi Bentuknya Bukan Uang Tunai

Yogyakarta
Istimewa, Ini Makna dan Filosofi 10 Pohon di Keraton Yogyakarta

Istimewa, Ini Makna dan Filosofi 10 Pohon di Keraton Yogyakarta

Yogyakarta
Cara Daftar Program Istura untuk Berkunjung ke Istana Kepresidenan Yogyakarta

Cara Daftar Program Istura untuk Berkunjung ke Istana Kepresidenan Yogyakarta

Yogyakarta
7 Siswa yang Diduga Tawuran di Umbulharjo Yogyakarta Ditangkap, Obat dan Gir Disita

7 Siswa yang Diduga Tawuran di Umbulharjo Yogyakarta Ditangkap, Obat dan Gir Disita

Yogyakarta
Buang Muatan Sampah di Pinggir Jalan Bantul, Sopir Diminta Angkut Lagi Buangannya

Buang Muatan Sampah di Pinggir Jalan Bantul, Sopir Diminta Angkut Lagi Buangannya

Yogyakarta
Terperosok Lubang, Maling Ayam di Yogyakarta Ditangkap Warga

Terperosok Lubang, Maling Ayam di Yogyakarta Ditangkap Warga

Yogyakarta
Rumah Warga Terdampak Pelebaran JJLS Mulai Dibongkar untuk Jalur Pipa Air Bersih Menuju Bandara YIA

Rumah Warga Terdampak Pelebaran JJLS Mulai Dibongkar untuk Jalur Pipa Air Bersih Menuju Bandara YIA

Yogyakarta
Kampung Nagan Terdampak Revitalisasi Benteng Keraton Yogyakarta, Rumah Dibongkar

Kampung Nagan Terdampak Revitalisasi Benteng Keraton Yogyakarta, Rumah Dibongkar

Yogyakarta
Viral, Video Diduga Tawuran di Jalan Pramuka Yogyakarta, Ini Kata Polisi

Viral, Video Diduga Tawuran di Jalan Pramuka Yogyakarta, Ini Kata Polisi

Yogyakarta
Dinding Gudang di Kulon Progo Jebol, 21 Tabung Elpiji 3 Kg Hilang Dicuri

Dinding Gudang di Kulon Progo Jebol, 21 Tabung Elpiji 3 Kg Hilang Dicuri

Yogyakarta
Belasan Wisatawan Tersengat Ubur-ubur Warna Pink di Pantai Gunungkidul

Belasan Wisatawan Tersengat Ubur-ubur Warna Pink di Pantai Gunungkidul

Yogyakarta
Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Dishub: Tunggu Kajian

Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Dishub: Tunggu Kajian

Yogyakarta
Sampah Kembali Menumpuk di Depo dan Jalanan Yogyakarta, Apa yang Terjadi?

Sampah Kembali Menumpuk di Depo dan Jalanan Yogyakarta, Apa yang Terjadi?

Yogyakarta
Sampah Dibuang di Kawasan Karst, Sumber Air Gunungkidul Dikhawatirkan Rusak

Sampah Dibuang di Kawasan Karst, Sumber Air Gunungkidul Dikhawatirkan Rusak

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com