Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Genjot Kunjungan Wisatawan Mancanegara, Sandiaga Upayakan Buka Penerbangan Langsung ke YIA-Australia

Kompas.com - 29/08/2023, 15:31 WIB
Wijaya Kusuma,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno akan mengupayakan adanya rute penerbangan langsung Yogyakarta International Airport (YIA) ke Australia, dan sebaliknya. Sebab, Australia menjadi salah satu sumber wisatawan mancanegara ke Indonesia, khususnya Yogyakarta.

Sehingga dengan penerbangan langsung diharapkan kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia semakin meningkat. 

"Saya tadi bicara dengan Pak Wagub (Wakil Gubernur DIY) bahwa YIA ini kan kita arahkan untuk penerbangan jarak jauh," ujar Sandiaga saat ditemui di Alana Hotel, Kabupaten Sleman, Selasa (29/08/2023).

Baca juga: Bandara YIA Kulon Progo Buka Penerbangan ke Jeddah, Ratusan Jemaah Umrah Ikut Terbang Perdana

Dia menilai rute penerbangan langsung tersebut dinilai penting untuk mengakomodasi para wisatawan Australia yang ingin berlibur ke Indonesia. 

"Harus ada penerbangan dari Australia dan Pak Wagub tadi menyebut Perth, juga Melbourne dan Sydney. Jadi ini yang nanti akan Kami upayakan," urainya.

Selain Australia, Sandiaga juga mengupayakan rute penerbangan langsung dari dan menuju negara-negara Timur Tengah.

"Nanti dengan dukungan ASITA dengan beberapa airline yang ada, selain Garuda terbang langsung ke Madinah, juga kita melihat ada peluang untuk Turkish Air ke Istambul, Qatar ke Doha dan juga Emirat menuju Dubai," bebernya.

Sandiaga menuturkan tingkat utilisasi YIA masih dibawah 60 persen. Sehingga pihaknya ingin meningkatkan utilisasi YIA agar lebih tinggi lagi.

"Kita ingin tingkatkan lebih tinggi lagi menuju arah 80 persen utilisasi, supaya infrastruktur nya ini semakin memberikan manfaat bagi pariwisata dan ekonomi krearif di Yogyakarta," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Yogyakarta
Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Yogyakarta
Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Yogyakarta
Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Yogyakarta
Tak Mau 'Snack Lelayu' Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Tak Mau "Snack Lelayu" Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Yogyakarta
Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Yogyakarta
Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Yogyakarta
Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com