Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Megawati dan Ganjar Tiba di Kantor DPD PDI-P DIY, Disambut dengan Gamelan

Kompas.com - 22/08/2023, 12:16 WIB
Wisang Seto Pangaribowo,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri tiba di kantor DPD PDI-P DIY yang beralamatkan di Jalan Tentara Rakyat Mataram, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Selasa (22/8/2023) pukul 11.32 WIB.

Kedatangan Megawati didamping oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI-P Hasto Krisyanto dan juga calon presiden yang diusung PDI-P Ganjar Pranowo.

Pantauan Kompas.com, Mega bersama rombongan disambut oleh musik gamelan yang dimainkan di lantai 1 gedung DPD PDI-P DIY. 

Tak lama Mega lalu menyempatkan diri melihat aksi para pemain gamelan bersama sinden di lantai 1 gedung DPD PDI-P DIY.

Baca juga: Selasa, Megawati Bakal Cek Kantor DPD PDI-P DIY dan Bertemu Kader

 

Setelah sejenak melihat permainan gamelan, Mega bersama rombongan naik ke lantai 2 tepatnya di ruang pertemuan.

Di ruang tersebut, Mega dan Ganjar duduk bersama satu meja dengan ketua DPD PDI-P DIY yakni Nuryadi.

Pertemuan ini bersifat tertutup para awak media diminta untuk keluar ruangan setelah mengambil gambar ketiganya.

Sebelumnya, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarno Putri dikabarkan akan menengok kantor DPD DIY pada hari Selasa (22/8/2023).

Kabar ini dibenarkan oleh Sekretaris DPD DIY, Totok Hedi Santosa. Menurut dia, Megawati akan langsung menuju kantor DPD DIY setelah tiba di Kota Yogyakarta.

Baca juga: Soal Video Ajakan Memilih PDI-P dan Ganjar, Gibran Sebut Dibuat Saat Sekolah Partai

 

Megawati datang ke kantor DPD lantaran belum pernah menengok kantor DPD setelah selesai pembangunan.

"Bu Mega bakal akan ketemu dengan para kader, mengunjungi Kantor DPD beliau belum sempat ke sana (kantor DPD PDIP DIY) sejak diresmikan," katanya saat dihubungi, Senin (21/8/2023).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Sejarah Benteng Keraton Yogyakarta dan Bagian-bagian Bangunannya

Sejarah Benteng Keraton Yogyakarta dan Bagian-bagian Bangunannya

Yogyakarta
5 Pesan Ketum PP Muhammadiyah Haedar Nashir untuk Jemaah Haji Indonesia

5 Pesan Ketum PP Muhammadiyah Haedar Nashir untuk Jemaah Haji Indonesia

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Melihat Ratusan Mobil Kuno di Magelang, dari VW sampai Buick Riviera

Melihat Ratusan Mobil Kuno di Magelang, dari VW sampai Buick Riviera

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Yogyakarta
Libur Panjang, Jip Wisata Lava Tour Merapi Diserbu Wisatawan

Libur Panjang, Jip Wisata Lava Tour Merapi Diserbu Wisatawan

Yogyakarta
BPBD Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Bangun Rumah Tahan Gempa

BPBD Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Bangun Rumah Tahan Gempa

Yogyakarta
Sopir Ngantuk Berat, Mobil Muatan Beras Terjun ke Sungai Kulon Progo

Sopir Ngantuk Berat, Mobil Muatan Beras Terjun ke Sungai Kulon Progo

Yogyakarta
Perahu Dihantam Ombak, Nelayan di Gunungkidul Terombang-ambing di Lautan

Perahu Dihantam Ombak, Nelayan di Gunungkidul Terombang-ambing di Lautan

Yogyakarta
Libur Panjang, Persewaan iPhone di Gunungkidul Laris Diburu Anak Muda

Libur Panjang, Persewaan iPhone di Gunungkidul Laris Diburu Anak Muda

Yogyakarta
Sampah Diduga dari Luar Gunungkidul Dibuang Sembarangan di Tengah Hutan

Sampah Diduga dari Luar Gunungkidul Dibuang Sembarangan di Tengah Hutan

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com