Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gibran Dinilai Sukses Pimpin Kota Solo, FX Rudy: Layak Jadi Calon Gubernur

Kompas.com - 06/08/2023, 21:24 WIB
Muhamad Syahrial

Editor

KOMPAS.com - Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka, dinilai layak mencalonkan diri sebagai gubernur usai dianggap sukses memimpin Kota Solo.

Penilaian tersebut disampaikan Ketua DPC PDIP, FX Hadi Rudyatmo atau yang akrab disapa FX Rudy.

Meski begitu, dia menegaskan, perihal langkah politik Gibran selanjutnya tetap bergantung pada keputusan putra sulung Presiden Jokowi tersebut.

"Apakah Mas Gibran mau melanjutkan (sebagai Wali Kota Solo) atau mau jadi gubernur, itu hak Mas Gibran sendiri," kata FX Rudy, dikutip dari TribunSolo.com.

Baca juga: Komentar di IG Eks Camat Gajahmungkur Semarang, Gibran: Temanku Kok

Menurut FX Rudy, sejauh ini langkah politik yang diambil Gibran sudah sangat baik. Bahkan dia siap memenangkan Gibran sebagai gubernur bila Ketum PDIP, Megawati Soekarnoputri, telah memberi rekomendasi.

"Kalau Mbak Mega nanti memberikan rekomendasi, hukumnya wajib untuk memenangkan dan melaksanakan," ujar FX Rudy.

Dia menambahkan, saat ini Gibran telah memiliki semua kelayakan untuk mencalonkan diri sebagai gubernur.

"Sesuai dengan aturan layak semua. Pendidikan sudah layak, (hasil) memerintah di Kota Surakarta juga sudah layak," ucap FX Rudy.

"Tentunya tinggal bagaimana Mas Gibran, mau meneruskan periode kedua sebagai wali kota atau menuju ke yang lebih atas, itu hak Mas Gibran sendiri," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul "FX Rudy Sebut Gibran Sudah Layak Jadi Gubernur: Tinggal Mau 2 Periode Atau Maju Lebih ke Atas"

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Malam Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Malam Cerah Berawan

Yogyakarta
Bantul dan Yogyakarta Kerja Sama Olah Sampah, Sultan: Semoga UMKM Tumbuh

Bantul dan Yogyakarta Kerja Sama Olah Sampah, Sultan: Semoga UMKM Tumbuh

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok :Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok :Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Mahasiswa FH UGM Hendak Tabrak Mahasiswa Lain Pakai Mobil, Ini Penyebabnya

Mahasiswa FH UGM Hendak Tabrak Mahasiswa Lain Pakai Mobil, Ini Penyebabnya

Yogyakarta
Duet Kustini-Danang di Pilkada Sleman Masih Terbuka, meski Sama-sama Daftar Bakal Calon Bupati

Duet Kustini-Danang di Pilkada Sleman Masih Terbuka, meski Sama-sama Daftar Bakal Calon Bupati

Yogyakarta
Pemkot Yogyakarta Bakal Kirim Sampah ke Bantul untuk Diolah

Pemkot Yogyakarta Bakal Kirim Sampah ke Bantul untuk Diolah

Yogyakarta
Kantornya Digeruduk Warga Gara-gara Penumpukan Sampah, Ini Respons DLH Yogyakarta

Kantornya Digeruduk Warga Gara-gara Penumpukan Sampah, Ini Respons DLH Yogyakarta

Yogyakarta
Bupati Sleman Kustini Mendaftar Maju Pilkada lewat PDI-P

Bupati Sleman Kustini Mendaftar Maju Pilkada lewat PDI-P

Yogyakarta
Tumpukan Sampah di Depo Pengok Yogyakarta, Ekonomi Warga Terdampak

Tumpukan Sampah di Depo Pengok Yogyakarta, Ekonomi Warga Terdampak

Yogyakarta
Bau Sampah Tercium hingga Radius 1 Km, Warga Kampung Pengok Geruduk Kantor DLH Kota Yogyakarta

Bau Sampah Tercium hingga Radius 1 Km, Warga Kampung Pengok Geruduk Kantor DLH Kota Yogyakarta

Yogyakarta
Sayangkan Larangan 'Study Tour' di Sejumlah Daerah, PHRI Gunungkidul: Bisa Berdampak Luas

Sayangkan Larangan "Study Tour" di Sejumlah Daerah, PHRI Gunungkidul: Bisa Berdampak Luas

Yogyakarta
Beberapa Daerah Larang 'Study Tour', PHRI DIY: Apa Bedanya dengan Kunker?

Beberapa Daerah Larang "Study Tour", PHRI DIY: Apa Bedanya dengan Kunker?

Yogyakarta
Pegawai K2 Gunungkidul Minta Diangkat Jadi ASN, Sudah Mengabdi dan Sebagian Akan Pensiun

Pegawai K2 Gunungkidul Minta Diangkat Jadi ASN, Sudah Mengabdi dan Sebagian Akan Pensiun

Yogyakarta
Sumbu Filosofi Yogyakarta Miliki Potensi Bencana, Apa Saja?

Sumbu Filosofi Yogyakarta Miliki Potensi Bencana, Apa Saja?

Yogyakarta
 Mengenal Hewan Raja Kaya dan Maknanya dalam Kehidupan Masyarakat Jawa

Mengenal Hewan Raja Kaya dan Maknanya dalam Kehidupan Masyarakat Jawa

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com