Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Harga Tiket Kereta Api Rute Yogyakarta-Jakarta Terbaru

Kompas.com - 21/02/2023, 20:00 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Perjalanan dengan rute Yogyakarta-Jakarta melalui jalur darat dapat ditempuh dengan moda transportasi kereta api.

Penumpang dari Yogyakarta akan berangkat dari Stasiun Yogyakarta dan Stasiun Lempuyangan dan tiba di Jakarta dengan tujuan Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen.

Baca juga: Jadwal dan Harga Tiket Kereta Api Rute Bandung-Yogyakarta Terbaru

Pilihan kereta api rute Yogyakarta-Jakarta juga ditawarkan dengan berbagai macam jenis yaitu kereta luxury, priority, eksekutif, dan ekonomi.

Dengan menggunakan moda transportasi kereta api, jarak Yogyakarta-Jakarta sekitar 560,5 km dapat ditempuh hanya dalam 7-8 jam saja.

Perjalanan rute Yogyakarta-Jakarta dengan menggunakan kereta api juga menawarkan kecepatan, kenyamanan, dan ketepatan waktu.

Baca juga: Jadwal dan Harga Tiket Kereta Api Rute Bandung-Surabaya Terbaru

Jadwal dan Harga Tiket Kereta Api Rute Yogyakarta-Jakarta

Berikut adalah informasi terkait jadwal dan harga tiket kereta api rute Yogyakarta-Jakarta terbaru 2023, seperti dilansir dari laman booking.kai.id.

Baca juga: Jadwal dan Harga Tiket Kereta Api Rute Jakarta-Yogyakarta Terbaru

1. KA Taksaka

KA Taksaka memiliki relasi Yogyakarta-Gambir.

Waktu keberangkatan KA Taksaka dari Stasiun Yogyakarta adalah pukul 08.50 WIB dan tiba di Stasiun Gambir pukul 15.10 WIB.

Lama perjalanan KA Taksaka relasi Yogyakarta - Gambir adalah 6 jam 20 menit.

Harga Tiket KA Taksaka kelas eksekutif yaitu, Eksekutif (J) Rp 405.000, Eksekutif (I) Rp 430.000, Eksekutif (H) Rp 460.000, Eksekutif (A) Rp 510.000, dan Eksekutif (AA) Rp 545.000.

Harga Tiket KA Taksaka Luxury Sleeper kelas eksekutif yaitu, Eksekutif (J) Rp 1.135.000, Eksekutif (I) Rp 1.200.000, Eksekutif (H) Rp 1.250.000, dan Eksekutif (A) Rp 1.375.000.

2. KA Bangunkarta

KA Bangunkarta memiliki relasi Yogyakarta-Pasar Senen.

Waktu keberangkatan KA Bangunkarta dari Stasiun Yogyakarta adalah pukul 09.07 WIB dan tiba di Stasiun Pasar Senen pukul 17.26 WIB.

Lama perjalanan KA Bangunkarta relasi Yogyakarta - Pasar Senen adalah 8 jam 19 menit.

Harga Tiket KA Bangunkarta kelas ekonomi yaitu Ekonomi (S) Rp 285.000, Ekonomi (Q) Rp 295.000, Ekonomi (P) Rp 305.000, Ekonomi (C) Rp 315.000, dan Ekonomi (CA) Rp 335.000.

Harga Tiket KA Bangunkarta kelas eksekutif yaitu, Eksekutif (J) Rp 385.000, Eksekutif (I) Rp 405.000, Eksekutif (H) Rp 425.000, Eksekutif (A) Rp 450.000, dan Eksekutif (AA) Rp 475.000.

3. KA Argo Lawu

KA Argo Lawu memiliki relasi Yogyakarta-Gambir.

Waktu keberangkatan KA Argo Lawu dari Stasiun Yogyakarta adalah pukul 09.24 WIB dan tiba di Stasiun Gambir pukul 15.35 WIB.

Lama perjalanan KA Argo Lawu relasi Yogyakarta - Gambir adalah 6 jam 11 menit.

Harga Tiket KA Argo Lawu kelas eksekutif yaitu, Eksekutif (J) Rp 410.000, Eksekutif (I) Rp 440.000, Eksekutif (H) Rp 475.000, Eksekutif (A) Rp 550.000, dan Eksekutif (AA) Rp 595.000.

Harga Tiket KA Argo Lawu Luxury kelas eksekutif yaitu, Eksekutif (J) Rp 1.135.000, Eksekutif (I) Rp 1.200.000, Eksekutif (H) Rp 1.250.000, dan Eksekutif (A) Rp 1.375.000.

4. KA Mataram

KA Mataram memiliki relasi Lempuyangan-Pasar Senen.

Waktu keberangkatan KA Mataram dari Stasiun Lempuyangan adalah pukul 09.47 WIB dan tiba di Stasiun Pasar Senen pukul 18.09 WIB.

Lama perjalanan KA Mataram relasi Lempuyangan - Pasar Senen adalah 8 jam 21 menit.

Harga Tiket KA Mataram kelas ekonomi yaitu Ekonomi (S) Rp 250.000, Ekonomi (Q) Rp 260.000, Ekonomi (P) Rp 285.000, Ekonomi (C) Rp 305.000, dan Ekonomi (CA) Rp 325.000.

Harga Tiket KA Mataram kelas eksekutif yaitu, Eksekutif (J) Rp 350.000, Eksekutif (I) Rp 375.000, Eksekutif (H) Rp 415.000, Eksekutif (A) Rp 465.000, dan Eksekutif (AA) Rp 525.000.

5. KA Bogowonto

KA Bogowonto memiliki relasi Lempuyangan-Pasar Senen.

Waktu keberangkatan KA Bogowonto dari Stasiun Lempuyangan adalah pukul 09.50 WIB dan tiba di Stasiun Pasar Senen pukul 18.56 WIB.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jokowi Diminta Tetap Berpolitik Usai Tidak Jadi Presiden, Projo: Rakyat Masih Butuh Bapak

Jokowi Diminta Tetap Berpolitik Usai Tidak Jadi Presiden, Projo: Rakyat Masih Butuh Bapak

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Malam Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Malam Cerah Berawan

Yogyakarta
Bantul dan Yogyakarta Kerja Sama Olah Sampah, Sultan: Semoga UMKM Tumbuh

Bantul dan Yogyakarta Kerja Sama Olah Sampah, Sultan: Semoga UMKM Tumbuh

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok :Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok :Cerah Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Mahasiswa FH UGM Hendak Tabrak Mahasiswa Lain Pakai Mobil, Ini Penyebabnya

Mahasiswa FH UGM Hendak Tabrak Mahasiswa Lain Pakai Mobil, Ini Penyebabnya

Yogyakarta
Duet Kustini-Danang di Pilkada Sleman Masih Terbuka, meski Sama-sama Daftar Bakal Calon Bupati

Duet Kustini-Danang di Pilkada Sleman Masih Terbuka, meski Sama-sama Daftar Bakal Calon Bupati

Yogyakarta
Pemkot Yogyakarta Bakal Kirim Sampah ke Bantul untuk Diolah

Pemkot Yogyakarta Bakal Kirim Sampah ke Bantul untuk Diolah

Yogyakarta
Kantornya Digeruduk Warga Gara-gara Penumpukan Sampah, Ini Respons DLH Yogyakarta

Kantornya Digeruduk Warga Gara-gara Penumpukan Sampah, Ini Respons DLH Yogyakarta

Yogyakarta
Bupati Sleman Kustini Mendaftar Maju Pilkada lewat PDI-P

Bupati Sleman Kustini Mendaftar Maju Pilkada lewat PDI-P

Yogyakarta
Tumpukan Sampah di Depo Pengok Yogyakarta, Ekonomi Warga Terdampak

Tumpukan Sampah di Depo Pengok Yogyakarta, Ekonomi Warga Terdampak

Yogyakarta
Bau Sampah Tercium hingga Radius 1 Km, Warga Kampung Pengok Geruduk Kantor DLH Kota Yogyakarta

Bau Sampah Tercium hingga Radius 1 Km, Warga Kampung Pengok Geruduk Kantor DLH Kota Yogyakarta

Yogyakarta
Sayangkan Larangan 'Study Tour' di Sejumlah Daerah, PHRI Gunungkidul: Bisa Berdampak Luas

Sayangkan Larangan "Study Tour" di Sejumlah Daerah, PHRI Gunungkidul: Bisa Berdampak Luas

Yogyakarta
Beberapa Daerah Larang 'Study Tour', PHRI DIY: Apa Bedanya dengan Kunker?

Beberapa Daerah Larang "Study Tour", PHRI DIY: Apa Bedanya dengan Kunker?

Yogyakarta
Pegawai K2 Gunungkidul Minta Diangkat Jadi ASN, Sudah Mengabdi dan Sebagian Akan Pensiun

Pegawai K2 Gunungkidul Minta Diangkat Jadi ASN, Sudah Mengabdi dan Sebagian Akan Pensiun

Yogyakarta
Sumbu Filosofi Yogyakarta Miliki Potensi Bencana, Apa Saja?

Sumbu Filosofi Yogyakarta Miliki Potensi Bencana, Apa Saja?

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com