Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

SBY ke Solo untuk Saksikan Final Four Proliga 2023, Gibran Ingin Bertemu: Saya Harus Sungkem

Kompas.com - 10/03/2023, 15:30 WIB
Muhamad Syahrial

Editor

KOMPAS.com - Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berencana akan mengunjungi Solo, Jawa Tengah (Jateng).

Rencananya, SBY akan menyaksikan rangkaian laga Final Four ProLiga 2023 Jakarta LavAni Allo Bank di Sritex Arena, pada Jumat (10/3/2023) pukul 18.30 WIB.

Mengetahui rencana itu, Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka mengungkapkan keinginannya untuk bertemu dengan Presiden ke-6 RI tersebut.

"Saya harus sungkem (kepada SBY)," kata Gibran, dikutip dari TribunSolo.com, Jumat (10/3/2023).

"Biasanya saya sungkem kalau dengan beliau," imbuhnya.

Baca juga: Gibran Cetak Hattrick dalam Laga Persahabatan Satpol PP Solo Vs Satpol PP Pekalongan

Gibran mengatakan, dia akan mencari informasi terkait agenda SBY selama berada di Solo.

"Lihat dulu nanti, karena kalau hari ini ada konser Deep Purple dan ProLiga," ujar Gibran.

"Nanti saya coba tanyakan jadwalnya," sambungnya.

Datang bersama AHY

Ketua DPC Partai Demokrat Kota Solo, Supriyanto membenarkan perihal rencana kedatangan SBY ke Solo.

"(Kedatangan SBY ke Solo) dalam rangka menonton ProLiga di GOR Sritex dari tanggal 10 sampai 13 Maret," ucap Supriyanto.

Baca juga: Arsul Sani ke Gibran: Misalnya Ada yang Menghendaki Pimpin Jakarta, Kita Berharap Beliau Berkenan

"Khususnya (menonton) tim LavAni tanding tanggal 10 dan 12 Maret 2023," lanjutnya.

Dia menjelaskan, SBY dijadwalkan tiba di Solo menggunakan mobil dari Pacitan, pada hari ini, Jumat (10/3/2023).

"Beliau istirahat dulu, kemudian sorenya lihat LavaAni," tutur Supriyanto.

Tak sendiri, Supriyanto menyampaikan, SBY akan ditemani oleh putranya, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) untuk menonton pertandingan tersebut.

"Untuk Ketum (Demokrat), AHY, datang tanggal 9 malam pulang tanggal 11," jelasnya.

"Tidak ada acara partai," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dikabarkan Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot di Partai Golkar, Singgih: Siapa yang Bilang?

Dikabarkan Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot di Partai Golkar, Singgih: Siapa yang Bilang?

Yogyakarta
Jadwal KRL Solo-Jogja 1-31 Mei 2024, Berangkat dari Stasiun Klaten

Jadwal KRL Solo-Jogja 1-31 Mei 2024, Berangkat dari Stasiun Klaten

Yogyakarta
Jadwal KRL Solo-Jogja 1-31 Mei 2024, Berangkat dari Stasiun Solo Balapan dan Purwosari

Jadwal KRL Solo-Jogja 1-31 Mei 2024, Berangkat dari Stasiun Solo Balapan dan Purwosari

Yogyakarta
Jadwal KRL Solo-Jogja 1-31 Mei 2024, Berangkat dari Solo ke Arah Yogyakarta

Jadwal KRL Solo-Jogja 1-31 Mei 2024, Berangkat dari Solo ke Arah Yogyakarta

Yogyakarta
Ditinggal Hajatan, Dua Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar, Termasuk Sertifikat dan 20 Gram Emas

Ditinggal Hajatan, Dua Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar, Termasuk Sertifikat dan 20 Gram Emas

Yogyakarta
Pemkot Yogyakarta Kembali Komunikasi dengan Warga Piyungan untuk Bangun TPST

Pemkot Yogyakarta Kembali Komunikasi dengan Warga Piyungan untuk Bangun TPST

Yogyakarta
Masih Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Ajukan Perbaikan ke Pemerintah Pusat

Masih Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Ajukan Perbaikan ke Pemerintah Pusat

Yogyakarta
YIA Jadi Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng dan DIY, Sultan Harap Penerbangan Ditambah

YIA Jadi Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng dan DIY, Sultan Harap Penerbangan Ditambah

Yogyakarta
Soal Pj Kepala Daerah Maju Pilkada, Sultan: Perlu Dipertimbangkan, 'Rasah Kesusu'

Soal Pj Kepala Daerah Maju Pilkada, Sultan: Perlu Dipertimbangkan, "Rasah Kesusu"

Yogyakarta
Hardiknas, Haedar Nashir: Pendidikan Bukan Pabrik Pencipta Robot

Hardiknas, Haedar Nashir: Pendidikan Bukan Pabrik Pencipta Robot

Yogyakarta
Tarif Pariwisata di Bantul Naik mulai 1 Mei, Sekian Besarannya

Tarif Pariwisata di Bantul Naik mulai 1 Mei, Sekian Besarannya

Yogyakarta
PDI-P Buka Penjaringan untuk Pilkada Yogyakarta, Baru Satu Orang yang Ambil Formulir Pendaftaran

PDI-P Buka Penjaringan untuk Pilkada Yogyakarta, Baru Satu Orang yang Ambil Formulir Pendaftaran

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Yogyakarta
Buruh Tuntut Rumah Murah, Kepala Disnakertrans DIY: Kami Komunikasikan

Buruh Tuntut Rumah Murah, Kepala Disnakertrans DIY: Kami Komunikasikan

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com