Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Remaja Asal Wonosobo Ancam Lompat dari Pohon Durian Setinggi 15 Meter

Kompas.com - 24/01/2024, 16:04 WIB
Muhamad Syahrial

Editor

KOMPAS.com - A (15), remaja laki-laki asal Desa Kauman, Kecamatan Kaliwiro, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah (Jateng), melakukan aksi percobaan bunuh diri, pada Selasa (23/1/2024) sekitar pukul 19.30 WIB.

A melakukan aksinya itu dengan memanjat pohon durian setinggi sekitar 15 meter dan hendak meloncat dari ketinggian tersebut.

Koordinator Pos Basarnas Wonosobo, Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Semarang, Rindang Krisnavianto Tulu mengatakan, remaja tersebut nekat melakukan aksinya karena dipicu masalah keluarga.

"Sebelumnya, A sempat berdebat atau cekcok dengan keluarga mengenai suatu hal. A mengancam dan sempat berpamitan untuk mengakhiri hidupnya," kata Rindang, dikutip dari TribunBanyumas.com.

Melihat kejadian tersebut, warga setempat pun berusaha membujuk korban agar mau turun dari atas pohon, namun upaya itu tidak berhasil. A bahkan mengancam akan melompat bila ada orang yang menolongnya.

Baca juga: Sampah Kulit Durian di Bangka Capai 8 Ton per Hari

"Dengan pertimbangan terlalu berisiko untuk warga memanjat karena A mengancam akan loncat, warga memutuskan untuk melapor ke SAR Kaliwiro," ujar Rindang.

"Selanjutnya, 1 SRU dari SAR Kaliwiro diberangkatkan, dan selang 15 menit tiba di lokasi," sambungnya.

Usai tiba di lokasi, tim SAR bersama warga dan tokoh masyarakat setempat berhasil bernegosiasi dengan A, sehingga remaja tersebut berhasil dievakuasi dengan selamat.

Petugas pun langsung menyerahkan A kepada pihak keluarga untuk kemudian menjalani perawatan dan pemulihan.

Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com dengan judul "Remaja di Wonosobo Ancam Terjun dari Atas Pohon Durian Setinggi 15 Meter, Gara-garanya Sepele"

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Yogyakarta
Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Yogyakarta
Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Yogyakarta
Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Yogyakarta
Tak Mau 'Snack Lelayu' Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Tak Mau "Snack Lelayu" Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Yogyakarta
Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Yogyakarta
Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Yogyakarta
Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com