Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kecelakaan Tragis, Ibu Hamil di Banyumas Tewas Terjatuh dari Jembatan Sungai Legowo

Kompas.com - 06/03/2023, 07:38 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Kecelakaan tragis menimpa Sulastri, seorang ibu hamil di Banyumas, Jawa Tengah, Sabtu (4/3/2023).

Kecelakaan berawla saat korban bepergian bersama anak dan suaminya dengan sepeda motor sekitar pukul 09.20 Wib.

Lalu saat melintas di jembatan Sungai Logawa di Desa Kediri, Kecamatan Karanglewas, suami korban menabrak pembatas jalan.

Baca juga: Kecelakaan Minibus Rombongan Ziarah di Trenggalek, Diduga gara-gara Dilempari Batu

 

Akibatnya, tubuh korban terpental hingga terlempar ke sungai. Sementara anak dan suaminya selamat. 

Baca juga: Sederet Fakta Kecelakaan Maut Moge Tabrak Bus di Baluran, Situbondo

"Anak dan suaminya tidak terlempar motornya juga. Cuma korban ini yang terlempar, informasinya sedang hamil 7 bulan," ujar Koordinator tim SAR gabungan Trisno, Sabtu.

 

Pencarian korban

Setelah menerima laporan kejadian itu, Tim SAR melakukan pencarian wanita asal Desa Tamansari RT 4 RW 5 Kecamatan Karanglewas itu.

Baca juga: Suami Tabrak Pembatas Jembatan, Ibu Hamil 7 Bulan di Banyumas Tewas Terlempar ke Sungai

Ilustrasi kecelakaan lalu lintas. Pengendara moge tewas tertabrak bus di Baluran, Situbondo, Jumat (3/3/2023).SHUTTERSTOCK/osobystist Ilustrasi kecelakaan lalu lintas. Pengendara moge tewas tertabrak bus di Baluran, Situbondo, Jumat (3/3/2023).

Lalu pada pukul 10.55 Wib, korban ditemukan dalam kondisi tak bernyawa.

Korban segera dievakuasi menuju Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ajibarang Banyumas untuk dilakukan penanganan lebih lanjut.

(Penulis : Kontributor Banyumas, Fadlan Mukhtar Zain | Editor : Khairina)

Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com dengan judul: Kecelakaan Maut di Banyumas Ibu Hamil Tabrak Tiang Terpental ke Sungai

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Penyair Joko Pinurbo Dimakamkan di Sleman, Karyanya Terus Abadi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Yogyakarta
Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Gibran Bantah Gabung ke Partai Golkar

Yogyakarta
Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Nonton Ruwatan Gelaran Wayang Kulit Bareng Gibran, Apa Kata Yusril?

Yogyakarta
Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Yogyakarta
Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Yogyakarta
Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Yogyakarta
Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Yogyakarta
Tak Mau 'Snack Lelayu' Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Tak Mau "Snack Lelayu" Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com