Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Demi Bisa Ikut Nyoblos, Siswa SMA di Klaten "Serbu" Disdukcapil

Kompas.com - 12/02/2024, 21:48 WIB
Muhamad Syahrial

Editor

KOMPAS.com - Sejumlah siswa SMA di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah (Jateng), mendatangi Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) untuk mengurus kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el), pada Senin (12/2/2024).

Salah satunya, Regan (17), yang datang bersama ketiga temannya yang juga sedang membuat KTP.

"Sama teman, ini mau ambil KTP," kata Regan, dikutip dari TribunSolo.com.

Regan mengatakan, kedatangan ini untuk mengambil KTP yang telah selesai dibuat, sedangkan rekam data yang diperlukan sudah diurusnya di kantor kecamatan beberapa waktu lalu.

"Buat besok coblosan (Pemilu 2024), baru pertama," ujar Regan.

Baca juga: Distribusi Logistik Pemilu, KPU Salatiga Jamin Kantor Kelurahan Bebas dari Kebocoran

Sama seperti Regan, Zaki (17), juga datang ke lokasi tersebut untuk mengambil KTP-nya yang telah jadi.

"Jadwal ambilnya memang hari ini," ucap Zaki.

Dia mengaku mengambil KTP-nya saat ini agar bisa ikut serta dalam pemungutan suara Pemilu 2024 yang bakal digelar Rabu (14/2/2024).

Penjelasan Disdukcapil Klaten

Kepala Disdukcapil Kabupaten Klaten, Amin Mustofa menjelaskan, antrean pengambilan KTP hari ini ramai karena sebelumnya hari libur cukup panjang.

"Sesuai prediksi sebelumnya, karena ada hari libur kemarin Kamis," jelasnya.

Baca juga: Saat Momen Nyoblos Pemilu Jadi Ajang Silaturahmi WNI di Bulgaria...

Selain itu, menurutnya, banyak siswa yang telah memenuhi syarat membuat KTP agar dapat ikut mencoblos pada Pemilu 2024.

"Tapi kami komitmen, menyelesaikan hari ini," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul "Siswa Sekolah Serbu Disdukcapil Klaten, Ternyata Mau Urus KTP Ikut Nyoblos Pemilu 2024"

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Butet: Kehilangan Sedulur Sinorowedi

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Ribuan Buruh Jateng Bakal Gelar Demo Saat May Day, Ini Lokasi dan Tuntutannya

Yogyakarta
Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Diburu Usai Curi Panci dan Tabung Gas, Residivis Ini Malah Ditemukan di Tahanan

Yogyakarta
Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Ada Kades yang Ikut Penjaringan Bacawabup di Partai Golkar, Apdesi Bantul Minta Anggotanya Netral

Yogyakarta
Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Komplotan Pencuri di Yogyakarta Ditangkap, Sehari Ganjal 10 Mesin ATM, Uang Rp 150 Juta Disikat

Yogyakarta
Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Jelang Desentralisasi Sampah, Pj Wali Kota: Pembangunan TPST 3R Karangmiri Mundur

Yogyakarta
Tak Mau 'Snack Lelayu' Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Tak Mau "Snack Lelayu" Terulang Saat Pilkada, Ketua KPU DIY Minta Lebih Teliti

Yogyakarta
Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Terdapat 3 Sengketa Pemilu, Penetapan Anggota Legislatif di DIY Terancam Mundur

Yogyakarta
Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Muncul dalam Penjaringan PDI Perjuangan, Soimah Tidak Bersedia Maju Pilkada

Yogyakarta
Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Lansia di Kulon Progo Dibacok Residivis yang Cemburu Buta

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com