Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Atap Ambrol, Belasan Murid SD Muhammadiyah di Gunungkidul Luka Ringan, 1 Luka Berat

Kompas.com - 08/11/2022, 11:33 WIB
Markus Yuwono,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

YOGYAKARTA,KOMPAS.com - Belasan siswa SD Muhammadiyah Bogor, Kalurahan Playen, Kapanewon Playen, Gunungkidul, DI Yogyakarta, mengalami luka ringan dan seorang luka berat.

"12 korban. 11 luka ringan dan satu luka serius tapi dalam keadaan sadar," kata Kapolsek Playen AKP Hajar Wahyudi ditemui di SD Muhammadiyah Bogor Selasa (8/11/2022).

Baca juga: Kesaksian Warga Menolong Siswa Saat Atap SD Muhammadiyah Ambrol: Kalau Cepat Brek Gitu Pasti Banyak Korban

Dijelaskannya, dari 12 korban, ada yang lecet, tertimpa serpihan genting di kepala. Adapun yang serius itu bagian tubuh terkena reruntuhan.

Adapun 10 orang di Puskesmas. Sementara dua orang dirawat di RSUD Wonosari. Sebagian besar sudah pulang.

"Dua tadi dirawat di RSUD Wonosari, satu sudah pulang. Satu masih dirawat, tadi sempat tidak sadar, tapi sudah sadar," kata dia.

Dijelaskannya, ada puluhan siswa karena di lokasi sedang ada bimbingan Al Qur'an, yang ada di salah satu ruangan.

Dari pengamatan kompas.com di lokasi, polisi mengamankan beberapa bagian dari atap SD Muhammadiyah Bogor.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Sutedjo Mantap Pensiun dari Dunia Politik, Batal Maju Pilkada Kulon Progo

Sutedjo Mantap Pensiun dari Dunia Politik, Batal Maju Pilkada Kulon Progo

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Cerah Berawan

Yogyakarta
Kandang Ternak Milik Warga di Kebumen Ludes Terbakar, Kerugian Rp 30 Juta

Kandang Ternak Milik Warga di Kebumen Ludes Terbakar, Kerugian Rp 30 Juta

Yogyakarta
Keluhan PPDB SMP di Gunungkidul, Sebagian Mengenai Afirmasi dan 'Upload' Berkas Pendaftaran

Keluhan PPDB SMP di Gunungkidul, Sebagian Mengenai Afirmasi dan "Upload" Berkas Pendaftaran

Yogyakarta
Update Kasus Penemuan Jenazah Perempuan dengan Tangan Terikat di Bantul, Korban Pergi sejak Idul Adha

Update Kasus Penemuan Jenazah Perempuan dengan Tangan Terikat di Bantul, Korban Pergi sejak Idul Adha

Yogyakarta
Kartu ATM Tertelan Mesin, Pemuda asal Gunungkidul Nekat Rusak ATM

Kartu ATM Tertelan Mesin, Pemuda asal Gunungkidul Nekat Rusak ATM

Yogyakarta
Jenazah Perempuan dengan Tangan Terikat Ditemukan di Bantul Yogyakarta, Diduga Meninggal Lebih dari 3 Hari

Jenazah Perempuan dengan Tangan Terikat Ditemukan di Bantul Yogyakarta, Diduga Meninggal Lebih dari 3 Hari

Yogyakarta
Pemkot Yogyakarta Janji Kuras Depo Sampah Selama 3 Hari ke Depan

Pemkot Yogyakarta Janji Kuras Depo Sampah Selama 3 Hari ke Depan

Yogyakarta
Soal Timbunan 5.000 Ton Sampah di Yogyakarta, Pemkot: Sebelum Ada TPS3R

Soal Timbunan 5.000 Ton Sampah di Yogyakarta, Pemkot: Sebelum Ada TPS3R

Yogyakarta
Dalam 6 Jam, Gunung Merapi Mengeluarkan 8 Kali Guguran Lava

Dalam 6 Jam, Gunung Merapi Mengeluarkan 8 Kali Guguran Lava

Yogyakarta
Atasi Sampah di Yogyakarta, DLH Minta Masyarakat Aktifkan Kembali Bank Sampah

Atasi Sampah di Yogyakarta, DLH Minta Masyarakat Aktifkan Kembali Bank Sampah

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Selasa 25 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Berawan

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Selasa 25 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Berawan

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Selasa 25 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Selasa 25 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Yogyakarta
87 Lurah Kulon Progo Dilantik dan Mulai Jalani Masa Jabatan 8 Tahun

87 Lurah Kulon Progo Dilantik dan Mulai Jalani Masa Jabatan 8 Tahun

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com