KOMPAS.com - Bagi Anda yang akan melakukan perjalanan dari Kota Yogyakarta ke Kota Jakarta, simak informasi jadwal kereta dan harga tiket berikut.
Dengan menggunakan kereta api, perjalanan dapat ditempuh dengan lebih cepat dengan berbagai pilihan waktu keberangkatan dan harga tiket yang terjangkau.
Baca juga: Jadwal Kereta Jurusan Bandung - Yogyakarta Terbaru 2022 dan Harga Tiketnya
Pemesanan tiket kereta api pun lebih mudah karena dapat dilakukan secara online dari aplikasi KAI Access maupun berbagai aplikasi jasa perjalanan lainnya.
Baca juga: Cek, Jadwal Kereta Api Tambahan Yogyakarta-Gambir Agustus 2022
Simak jadwal dan harga tiket berikut yang berlaku untuk perjalanan kereta api dengan relasi Stasiun Yogyakarta menuju Stasiun Gambir, Jakarta.
Baca juga: Jadwal Kereta Jurusan Yogyakarta-Jakarta Terbaru dan Harganya
Waktu keberangkatan: 08.50 WIB
Waktu kedatangan: 15.10 WIB
Durasi perjalanan: 6 jam 20 menit
Harga tiket kelas eksekutif: Rp 365.000 - Rp 495.000
Waktu keberangkatan: 21.10 WIB
Waktu kedatangan: 03.30 WIB
Durasi perjalanan: 6 jam 20 menit
Harga tiket kelas eksekutif: Rp 365.000 - Rp 495.00
Waktu keberangkatan: 08.50 WIB
Waktu kedatangan: 15.10 WIB
Durasi perjalanan: 6 jam 20 menit
Harga tiket kelas eksekutif: Rp 900.000 - Rp 1.100.000
Waktu keberangkatan: 09.24 WIB
Waktu kedatangan: 15.35 WIB
Durasi perjalanan: 6 jam 11 menit
Harga tiket kelas eksekutif: Rp 370.000 - Rp 540.000
Waktu keberangkatan: 09.24 WIB
Waktu kedatangan: 15.35 WIB
Durasi perjalanan: 6 jam 11 menit
Harga tiket kelas eksekutif: Rp 900.000 - Rp 1.100.000
Waktu keberangkatan: 20.14 WIB
Waktu kedatangan: 03.03 WIB
Durasi perjalanan: 6 jam 49 menit
Harga tiket kelas eksekutif: Rp 380.000 - Rp 560.000
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.