Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER YOGYAKARTA] Banjir Rob Ekstrem di Pesisir Utara Jateng | Sultan Ragu Tol Solo-Yogyakarta Selesai 2024

Kompas.com - 25/05/2022, 05:24 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Banjir rob melanda sejumlah daerah di Jawa Tengah (Jateng).

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Maritim Semarang memprediksi bahwa fenomena ini akan terjadi hingga 25 Mei 2022.

Berita lainnya, Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Sri Sultan Hamengku Buwono X meragukan pembangunan Tol Solo-Yogyakarta akan selesai pada tahun 2024.

Sultan memprediksi, pada tahun 2024, pembangunan jalan Tol Solo-Yogyakarta baru sampai di daerah Prambanan.

Berikut berita-berita yang populer di sub-rubrik Yogyakarta pada Selasa (24/5/2022).

1. Banjir rob di pesisir utara Jateng diprediksi hingga 25 Mei 2022

Foto udara kondisi banjir limpasan air laut ke daratan atau rob yang merendam kawasan Terminal Petikemas Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Jawa Tengah, Senin (23/5/2022). Banjir rob dengan ketinggian bervariasi hingga mencapai 1,5 meter itu disebabkan oleh tingginya pasang air laut serta adanya tanggul yang jebol di kawasan tersebut.ANTARA FOTO/AJI STYAWAN Foto udara kondisi banjir limpasan air laut ke daratan atau rob yang merendam kawasan Terminal Petikemas Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Jawa Tengah, Senin (23/5/2022). Banjir rob dengan ketinggian bervariasi hingga mencapai 1,5 meter itu disebabkan oleh tingginya pasang air laut serta adanya tanggul yang jebol di kawasan tersebut.

Banjir rob yang terjadi di sejumlah daerah di Jateng diprediksi akan berlangsung hinggal 25 Mei 2022.

Hal ini disampaikan oleh BMKG Stasiun Meteorologi Maritim Semarang.

Menurut Koordinator Observasi dan Informasi Stasiun Meteorologi Maritim Tanjung Emas Semarang Ganis Erutjahjo, peringatan dini banjir rob dan gelombang tinggi sudah dikeluarkan oleh Forecaster on Duty untuk wilayah pesisir utara Jateng pada 23-24 Mei 2022.

Untuk itu, BMKG meminta masyarakat untuk waspada terhadap kejadian alam tersebut.

"Kepada masyarakat dan instansi yang terkait agar tetap waspada terhadap terjadinya kejadian banjir rob ekstrem yang diprakirakan akan terjadi sampai dengan tanggal 25 Mei 2022," ujarnya, Senin (23/5/2022).

Baca selengkapnya: Banjir Rob Ekstrem di Pesisir Utara Jateng Diprediksi Terjadi hingga 25 Mei Disebabkan Fenomena Perigee

2. Sultan pastikan pembangunan Tol Solo-Yogyakarta berlanjut, tetapi…

Gubernur DI Yogyakarta,Sri Sultan Hamengku Buwono X saat ditemui di kompleks Kepatihan Kota Yogyakarta, mengatakan soal kondisi Covid di DIY, Senin (7/3/2022)KOMPAS.COM/WISANG SETO PANGARIBOWO Gubernur DI Yogyakarta,Sri Sultan Hamengku Buwono X saat ditemui di kompleks Kepatihan Kota Yogyakarta, mengatakan soal kondisi Covid di DIY, Senin (7/3/2022)

Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X memastikan bahwa pembangunan Tol Solo-Yogyakarta berlanjut

Akan tetapi, Sultan meragukan bahwa pembangunan tol tersebut tidak akan selesai pada tahun 2024.

"Dimulai dari timur (Solo), tapi sudah enggak mungkin selesai tahun 2024," ucapnya, Selasa.

Sultan menyampaikan, pada tahun tersebut, pembangunan jalan tol Solo-Yogyakarta baru sampai di daerah Prambanan.

"Enggak masalah karena dari pembebasan dua tahun, dari 2020, hanya sekali pembebasan tanahnya belum merata, yang banyak kan sebelah Timur. Tapi dilanjutkan," ungkapnya.

Baca selengkapnya: Tol Solo-Yogyakarta Berlanjut, Sultan Ragu Selesai Tahun 2024

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Langkah Pemkot Yogyakarta Hadapi Desentralisasi Sampah

Langkah Pemkot Yogyakarta Hadapi Desentralisasi Sampah

Yogyakarta
Pj Wali Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Buang Sampah di Depo Sampah

Pj Wali Kota Yogyakarta Minta Masyarakat Buang Sampah di Depo Sampah

Yogyakarta
KPU Kota Yogyakarta Segera Rekrut PPK dan PPS Pilkada, Sosialisasi Senin Depan

KPU Kota Yogyakarta Segera Rekrut PPK dan PPS Pilkada, Sosialisasi Senin Depan

Yogyakarta
Sempat Langka, Gunungkidul Tambah Stok Elpiji 3 Kilogram, Harga Tembus Rp 25.000

Sempat Langka, Gunungkidul Tambah Stok Elpiji 3 Kilogram, Harga Tembus Rp 25.000

Yogyakarta
Siap Maju Pilkada Yogyakarta, Mantan Wali Kota Heroe Poerwadi Sudah Cari Calon Pendamping

Siap Maju Pilkada Yogyakarta, Mantan Wali Kota Heroe Poerwadi Sudah Cari Calon Pendamping

Yogyakarta
Maju Independen di Pilkada Yogyakarta, Bakal Calon Harus Kantongi 27.000 Dukungan

Maju Independen di Pilkada Yogyakarta, Bakal Calon Harus Kantongi 27.000 Dukungan

Yogyakarta
Eks Direktur Perusahaan yang Jadi DPO Polda Jatim Berstatus Dosen UGM

Eks Direktur Perusahaan yang Jadi DPO Polda Jatim Berstatus Dosen UGM

Yogyakarta
Seorang Perempuan Curi Uang Rp 81 Juta di Bantul, Duitnya Langsung Disetorkan ke Bank

Seorang Perempuan Curi Uang Rp 81 Juta di Bantul, Duitnya Langsung Disetorkan ke Bank

Yogyakarta
Penyebab Terbakarnya Bus Tujuan Pati di Ring Road Barat Yogyakarta, Kerugian Ditaksir Rp 460 Juta

Penyebab Terbakarnya Bus Tujuan Pati di Ring Road Barat Yogyakarta, Kerugian Ditaksir Rp 460 Juta

Yogyakarta
Usai Libur Lebaran, Sampah Menumpuk di Jalanan Yogyakarta

Usai Libur Lebaran, Sampah Menumpuk di Jalanan Yogyakarta

Yogyakarta
Usai Dibuka Fungsional untuk Mudik, Tol Solo-Yogya Kembali Ditutup

Usai Dibuka Fungsional untuk Mudik, Tol Solo-Yogya Kembali Ditutup

Yogyakarta
Ingin Sampaikan Aspirasi Warga soal Pilkada, Gerindra Sleman Berencana Bertemu Erina Gudono

Ingin Sampaikan Aspirasi Warga soal Pilkada, Gerindra Sleman Berencana Bertemu Erina Gudono

Yogyakarta
Pasar Terban Yogyakarta Direvitalisasi, Pedagang Pindah ke Shelter

Pasar Terban Yogyakarta Direvitalisasi, Pedagang Pindah ke Shelter

Yogyakarta
Bunuh Mantan Pacar karena Cemburu, Pria di Bantul Mengaku Masih Cinta

Bunuh Mantan Pacar karena Cemburu, Pria di Bantul Mengaku Masih Cinta

Yogyakarta
Bawa Bom Molotov, Remaja Belasan Tahun di Bantul Ditangkap

Bawa Bom Molotov, Remaja Belasan Tahun di Bantul Ditangkap

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com