Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tempat untuk Melihat Sunset di Yogyakarta, dari Candi Ratu Boko hingga Puncak Suroloyo

Kompas.com - 06/03/2022, 20:44 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Yogyakarta memiliki beragam wisata, mulai wisata alam maupun wisata budaya.

Dari ragam wisata yang dimilikinya, ada spot yang dapat digunakan untuk melihat sunset.

Spot untuk melihat sunset berada di dataran tinggi di sejumlah obyek wisata maupun tempat di Yogyakata.

1. Candi Ratu Boko

Candi Ratu BokoShutterstock.com Candi Ratu Boko

Candi Ratu Boko merupakan satu tempat yang tepat untuk melihat sunset di Yogyakarta. Karena, obyek ini berada di atas bukit yang lapang.

Sunset di Candi Ratu Boko tergolong istimewa karena sunset berpadu dengan gerbang candi, sehingga ada siluet gerbang dengan latar belakang warna jingga dan biru di langit.

Sunset dapat dilihat mulai pukul 17.00 WIB. Yang perlu diingat, banyak wisata yang datang sore hari untuk melihat sunset.

Baca juga: Spot Sunset di Yogyakarta, Kunjungi Bukit Paralayang Watugupit

Sementara, bulan terbaik untuk melihar sunset adalah Februari dan Maret.

Jarak Candi Ratu Boko ke pusat Kota Yogyakarta kurang lebih 20 km dengan waktu tempuh sekitar 1 jam.

2. Embung Nglanggeran

Matahari Terbenam Dilihat dari Embung Nglanggeran, Gunungkidul.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Matahari Terbenam Dilihat dari Embung Nglanggeran, Gunungkidul.

Sunset juga bisa dilihat dari Embung Nglanggeran, waduk mini yang terletak di atas ketinggian untuk mengairi kebun buah durian dan kelengkeng seluas 20 ha.

Dari pegunungan ini, pengunjung dapat melihat sunset layaknya di pantai, kerena air embung memberikan dinamika perairan bersamaan dengan turunnya sunset.

Baca juga: 7 Pantai di Jepara, Bisa untuk Nikmati Sunset

Embung Nglanggeran terletak di Desa Nglanggran, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta.

Embung Nglanggeran yang merupakan kawasan Gunung Api Purba Nglangeran dapat ditempuh dalam waktu kurang lebih satu jam dari pusat Kota Yogyakarta.

3. Puncak Suroloyo

Puncak SuroloyoSitus Dinas Pariwisata DIY Puncak Suroloyo

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Bansos Jelang Pilkada Jadi Perhatian Khusus KPU DIY...

Saat Bansos Jelang Pilkada Jadi Perhatian Khusus KPU DIY...

Yogyakarta
Pembebasan Lahan di IKN, AHY: Tidak Boleh Asal Gusur

Pembebasan Lahan di IKN, AHY: Tidak Boleh Asal Gusur

Yogyakarta
Soal Gugatan 'Snack Lelayu', KPU Sleman: No Comment, Kami Sampaikan pada Waktu yang Tepat

Soal Gugatan "Snack Lelayu", KPU Sleman: No Comment, Kami Sampaikan pada Waktu yang Tepat

Yogyakarta
Soal Posisi PDI-P Pasca-Pilpres 2024, Ganjar: Rasanya Iya, di Luar Pemerintahan

Soal Posisi PDI-P Pasca-Pilpres 2024, Ganjar: Rasanya Iya, di Luar Pemerintahan

Yogyakarta
Besok BPBD DIY Gelar Simulasi Gempa, Masyarakat Diminta Tidak Kaget

Besok BPBD DIY Gelar Simulasi Gempa, Masyarakat Diminta Tidak Kaget

Yogyakarta
Ganjar Pastikan Siap Turun untuk Pemenangan PDI-P pada Pilkada 2024

Ganjar Pastikan Siap Turun untuk Pemenangan PDI-P pada Pilkada 2024

Yogyakarta
Partai Ramai-ramai Jaring Bakal Calon Kepala Daerah, Ini Kata Pengamat UGM

Partai Ramai-ramai Jaring Bakal Calon Kepala Daerah, Ini Kata Pengamat UGM

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Selawat Perpisahan Siswa SD Bugel untuk Gedung Sekolah yang Terdampak Pembangunan Jalan

Selawat Perpisahan Siswa SD Bugel untuk Gedung Sekolah yang Terdampak Pembangunan Jalan

Yogyakarta
PDI-P Kulon Progo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Pekan Depan

PDI-P Kulon Progo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Pekan Depan

Yogyakarta
5 Nama Kembalikan Berkas Penjaringan Bakal Cawalkot Yogyakarta ke Partai Golkar, Ada Singgih Raharjo

5 Nama Kembalikan Berkas Penjaringan Bakal Cawalkot Yogyakarta ke Partai Golkar, Ada Singgih Raharjo

Yogyakarta
Soal 'Snack Lelayu' KPPS, KPU Sleman Digugat Rp 5 Miliar dan Permintaan Maaf Terbuka

Soal "Snack Lelayu" KPPS, KPU Sleman Digugat Rp 5 Miliar dan Permintaan Maaf Terbuka

Yogyakarta
Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari yang Tewaskan Petani di Lampu Merah Sawo Jajar, Brebes

Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari yang Tewaskan Petani di Lampu Merah Sawo Jajar, Brebes

Yogyakarta
Emosi Warga Saat Lihat Rekonstruksi Suami Bunuh Istri di Gunungkidul

Emosi Warga Saat Lihat Rekonstruksi Suami Bunuh Istri di Gunungkidul

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com