Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Curi 240 Meter Kabel Tower Feeder Milik Telkomsel, 4 Orang Ditangkap

Kompas.com - 27/12/2021, 12:45 WIB
Dani Julius Zebua,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

KULON PROGO, KOMPAS.com – Sebanyak empat pemuda mencuri 240 meter kabel feeder pada sebuah tower di Pedukuhan Ngemplak Kalurahan Kembang, Kapanewon Nanggulan, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta. Tower tersebut dioperasikan provider Telkomsel.

Keempat pemuda itu, yakni seorang pedagang bernama AT (31) dan seorang buruh harian lepas bernama AW (26). Keduanya dari Kalurahan Donotirto, Kretek, Kabupaten Bantul.

Tersangka lain adalah buruh harian lepas lain bernama A (33) asal Karet, Pleret, Bantul dan SFH (21) asal Karangsari, Bener, Purworejo, Jawa Tengah.

“Peristiwa pada hari Kamis tanggal 23 Desember 2021 sekira pukul 11.00 WIB. Kasus dilaporkan pada hari Minggu 26 Desember 2021 sekira pukul 13.00 WIB,” kata Kasubag Humas Polres Kulon Progo, Iptu I Nengah Jeffry Prana Widyana melalui pesan, Senin (27/12/2021).

Baca juga: Komplotan Pencuri Gasak 2 Ton Kabel Telkom di Kartasura, Ribuan Pelanggan Terdampak, 3 Pelaku Ditangkap

Penjaga tower provider memergoki pencurian kabel itu pada Kamis (23/12/2021), sekitar pukul 11.00 WIB.

Penjaga ini melaporkan ke teknisi tower Telkomsel. Ia melaporkan bahwa pencurian itu dilakukan beberapa orang dengan cara memotong kabel.

Teknisi Telkomsel mengecek tower dan mendapati enam kabel feeder ukuran besar hilang akibat dipotong.

Kabel itu terdiri enam kabel dengan panjang masing-masing 40 meter. Total panjang 240-an meter.

Baca juga: Curi Kabel PLTU Paiton Sepanjang 50 Meter, 2 Pria Ditangkap

Telkomsel mengalami kerugian Rp 30.000.000 akibat pencurian itu.

Mereka lantas melaporkan kasus ke Telkomsel di Jalan Pahlawan, Semarang, Jateng dan polisi pada 26 Desember 2021 pukul 13.00 WIB.

“Telkomsel tetap melanjutkan perkara yang telah dilaporkan ke Polsek Nanggulan,” kata Jeffry.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Bansos Jelang Pilkada Jadi Perhatian Khusus KPU DIY...

Saat Bansos Jelang Pilkada Jadi Perhatian Khusus KPU DIY...

Yogyakarta
Pembebasan Lahan di IKN, AHY: Tidak Boleh Asal Gusur

Pembebasan Lahan di IKN, AHY: Tidak Boleh Asal Gusur

Yogyakarta
Soal Gugatan 'Snack Lelayu', KPU Sleman: No Comment, Kami Sampaikan pada Waktu yang Tepat

Soal Gugatan "Snack Lelayu", KPU Sleman: No Comment, Kami Sampaikan pada Waktu yang Tepat

Yogyakarta
Soal Posisi PDI-P Pasca-Pilpres 2024, Ganjar: Rasanya Iya, di Luar Pemerintahan

Soal Posisi PDI-P Pasca-Pilpres 2024, Ganjar: Rasanya Iya, di Luar Pemerintahan

Yogyakarta
Besok BPBD DIY Gelar Simulasi Gempa, Masyarakat Diminta Tidak Kaget

Besok BPBD DIY Gelar Simulasi Gempa, Masyarakat Diminta Tidak Kaget

Yogyakarta
Ganjar Pastikan Siap Turun untuk Pemenangan PDI-P pada Pilkada 2024

Ganjar Pastikan Siap Turun untuk Pemenangan PDI-P pada Pilkada 2024

Yogyakarta
Partai Ramai-ramai Jaring Bakal Calon Kepala Daerah, Ini Kata Pengamat UGM

Partai Ramai-ramai Jaring Bakal Calon Kepala Daerah, Ini Kata Pengamat UGM

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Selawat Perpisahan Siswa SD Bugel untuk Gedung Sekolah yang Terdampak Pembangunan Jalan

Selawat Perpisahan Siswa SD Bugel untuk Gedung Sekolah yang Terdampak Pembangunan Jalan

Yogyakarta
PDI-P Kulon Progo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Pekan Depan

PDI-P Kulon Progo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Pekan Depan

Yogyakarta
5 Nama Kembalikan Berkas Penjaringan Bakal Cawalkot Yogyakarta ke Partai Golkar, Ada Singgih Raharjo

5 Nama Kembalikan Berkas Penjaringan Bakal Cawalkot Yogyakarta ke Partai Golkar, Ada Singgih Raharjo

Yogyakarta
Soal 'Snack Lelayu' KPPS, KPU Sleman Digugat Rp 5 Miliar dan Permintaan Maaf Terbuka

Soal "Snack Lelayu" KPPS, KPU Sleman Digugat Rp 5 Miliar dan Permintaan Maaf Terbuka

Yogyakarta
Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari yang Tewaskan Petani di Lampu Merah Sawo Jajar, Brebes

Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari yang Tewaskan Petani di Lampu Merah Sawo Jajar, Brebes

Yogyakarta
Emosi Warga Saat Lihat Rekonstruksi Suami Bunuh Istri di Gunungkidul

Emosi Warga Saat Lihat Rekonstruksi Suami Bunuh Istri di Gunungkidul

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com