Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mobil Penyiar RRI Yogyakarta Dibacok Pedang di Bantul, Polisi Cek CCTV

Kompas.com - 03/05/2023, 17:32 WIB
Markus Yuwono,
Khairina

Tim Redaksi

YOGYAKARTA,KOMPAS.com- Diduga menjadi korban kejahatan jalanan, mobil yang dikendarai penyiar Radio Republik Indonesia (RRI) rusak saat melintas di Sekitar Masjid Agung, Bantul, DI Yogyakarta, Rabu (3/5/2023) sekitar pukul 04.00 WIB.

Rekaman korban beredar luas di masyarakat melalui media sosial. 

Kasi Humas Polres Bantul Iptu I Nengah Jeffry Prana Widnyana membenarkan peristiwa tersebut, dan saat ini korban sudah membuat laporan. 

"Saat ini korban sudah membuat laporan di Polres Bantul," kata Jeffry dalam keterangan tertulis, dikutip Rabu.

Baca juga: Aksi Pengendara Motor Seret Pedang di Jalan Raya Sragen Berujung Penjara

Dijelaskannya, korban mengalami kerugian bodi mobil bagian depan di dekat wiper kaca sebelah kanan pecah terkena bacokan diduga senjata tajam. 

Korban hendak berangkat kerja dari kediamannya di kawasan Sendangsari, Pajangan, Bantul. 

"Berdasarkan keterangan korban saat berpapasan dengan pelaku, pelaku langsung mengayunkan senjata tajam dan mengenai bagian depan mobil," kata Jeffry.

Baca juga: Gara-gara Istri Digoda, Pria di Solo Bawa Pedang dan Menakuti Pengendara yang Melintas

Polisi langsung bergerak sesaat setelah ada informasi ini, dengan menganilas kamera CCTV di sekitar tempat kejadian perkara untuk melacak keberadaan pelaku. 

"Mudah-mudahan ada petunjuk untuk mengungkap dan menangkap pelaku," kata dia.

Video berdurasi 9 detik yang tersebar di media sosial. Pemilik kendaraan, AP yang berprofesi penyiar RRI Yogyakarta menunjukkan kerusakan pada bagian depan mobil.

"Gaes hati-hati ya dalam perjalanan. Sekarang Bantul ada klitih tepatnya di sisi barat masjid Agung. Ini tadi pagi tadi mobilku dibacok pedang," kata pria dalam video. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Ganjar Pindah ke Sleman, Sering Lari Pagi dan Bersepeda

Ganjar Pindah ke Sleman, Sering Lari Pagi dan Bersepeda

Yogyakarta
Hilang di Sungai Oya Gunungkidul, Siswa SD Dicari Menggunakan Drone

Hilang di Sungai Oya Gunungkidul, Siswa SD Dicari Menggunakan Drone

Yogyakarta
30 Kilogram Bahan Petasan di Bantul Disita, 3 Orang Ditangkap

30 Kilogram Bahan Petasan di Bantul Disita, 3 Orang Ditangkap

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Yogyakarta Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang Hujan Sedang

Yogyakarta
Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang Hujan Ringan

Yogyakarta
Ratusan Hewan di Gunungkidul Divaksinasi Antraks

Ratusan Hewan di Gunungkidul Divaksinasi Antraks

Yogyakarta
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Jawa Tengah, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Jawa Tengah, 29 Maret 2024

Yogyakarta
Yogyakarta Peringkat Empat Tujuan Mudik Lebaran, Polda DIY Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

Yogyakarta Peringkat Empat Tujuan Mudik Lebaran, Polda DIY Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

Yogyakarta
Kantor Disnakertrans DIY Digeruduk Massa, Didesak soal Penerbitan SE Gubernur untuk THR bagi Ojol dan PRT

Kantor Disnakertrans DIY Digeruduk Massa, Didesak soal Penerbitan SE Gubernur untuk THR bagi Ojol dan PRT

Yogyakarta
Saat Ganjar Pranowo Resmi Ber-KTP Sleman...

Saat Ganjar Pranowo Resmi Ber-KTP Sleman...

Yogyakarta
Jelang Lebaran, Polres Gunungkidul Siapkan Satgas Ganjal Ban

Jelang Lebaran, Polres Gunungkidul Siapkan Satgas Ganjal Ban

Yogyakarta
Analisis Gempa Magnitudo 5,0 di Gunungkidul Hari Ini, Dirasakan hingga Pacitan dan Trenggalek

Analisis Gempa Magnitudo 5,0 di Gunungkidul Hari Ini, Dirasakan hingga Pacitan dan Trenggalek

Yogyakarta
Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Gunungkidul, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Gunungkidul, Tak Berpotensi Tsunami

Yogyakarta
Organda DIY Larang Bus Pasang Klakson Telolet, 'Ngeyel' Bakal Dicopot

Organda DIY Larang Bus Pasang Klakson Telolet, "Ngeyel" Bakal Dicopot

Yogyakarta
Fakta di Balik Fenomena Munculnya Gundukan Lumpur di Grobogan Pascagempa Tuban

Fakta di Balik Fenomena Munculnya Gundukan Lumpur di Grobogan Pascagempa Tuban

Yogyakarta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com